Memperingati Hari Kanker Sedunia 2023, Saatnya Tingkatkan Kesadaran untuk Mencegah Kanker

- 4 Februari 2023, 20:34 WIB
Hari Kanker Sedunia/Instagram/@pikiranrakyat
Hari Kanker Sedunia/Instagram/@pikiranrakyat /

"Penyebab terjadinya penyakit kanker itu disebabkan dari mutasi gen. Namun, tidak 100 persen dari faktor keturunan serta tidak semua penyakit kanker itu pencetus dan penyebab resikonya itu dari keturunan, namun ada faktor-faktor lain yang menyebabkan kanker itu bisa terjadi, seperti pola makan hingga lingkungan," ujar Fifi Akwarini.

"Meski demikian, bahwa penyakit kanker bisa dicegah sesegera mungkin, kalau kankernya belum menyebar. Karena, pada dasarnya kebanyak masyarakat mengobati kanker disaat kankernya sudah terlanjur parah," jelasnya lagi.

Maka dari itu memperingati Hari Kanker Sedunia bertujuan mencegah jutaan kematian setiap tahun, dengan meningkatkan kesadaran dan mendesak seluruh individu di dunia untuk bergegas mengambil tindakan melawan penyakit tersebut.

 Baca Juga: Ini Informasi Seleksi Kompetensi Tambahan PPPK Tenaga Kesehatan 2022

Kanker ini penyebab utama kematian di seluruh dunia. Dikutip JurnalAceh.com dari WHO, berikut ini kumpulan penyakit kanker yang paling banyak menyerang manusia.

1. Kanker payudara sudah 2,26 juta kasus

2. Kanker paru-paru sudah 2,21 juta kasus

3. Kanker kolon dan rektum sudah 1,93 juta kasus

4. Kanker prostat sudah 1,41 juta kasus

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x