5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Semarang yang Terkenal, Pastinya Nikmat

- 11 Februari 2023, 22:29 WIB
Roti Ganjel, Semarang/Twitter/@rickypratama04
Roti Ganjel, Semarang/Twitter/@rickypratama04 /

Anda bisa mendaptkan oleh-oleh ini di berbagai warung terdekat, dan juga ada di Jalan Suyudono No. 184, Bulustalan, Kecamatan Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah.

5. Kue Sarang Madu

Kue ini memiliki bentuk yang mirip seperti kerupuk ataupun rangginang pada umumnya, tetapi dari segi ukuran, Kue Sarang Madu ini lebih besar, seperti mangkok, dan ditambah dengan siraman gula merah.

Untuk lokasinya sangat mudah, anda bisa menemukan oleh-oleh ini di berbagai toko souvenir yang ada di Semarang. ***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah