Ini Lho, 4 Kuliner Malam di Medan yang Recomended Banget, Rasanya Dijamin Mantul Abis!

- 9 Maret 2023, 22:05 WIB
Nasi Goreng Semalam Suntuk/Instagram/@meriana_88
Nasi Goreng Semalam Suntuk/Instagram/@meriana_88 /

JURNALACEH.COM–  Berwisata kuliner Malam di Medan merupakan salah satu kegiatan yang paling menyenangkan untuk dilakukan.

Menikmati suasana malam di Kota Medan sambil ditemani oleh berbagai kuliner malam di kota ini, pasti menjadikan liburan kamu menjadi lebih berkesan.

Nah, bagi kamu yang sedang berada di Kota Medan, berikut beberapa rekomendasi tempat kuliner malam di Medan dengan cita rasa lezat, dan harga yang sangat ramah di kantong, diantaranya:

Baca Juga: Ini Lho 3 Kuliner Khas Pekanbaru Paling Terkenal, Yuk Cobain 

1. Mie Aceh Titi Bobrok

Kuliner malam yang berada di jalan Setia Budi Nomor 17 D, Sei Sikambing B, Medan Sunggal ini merupakan salah satu kuliner malam yang sangat populer di Medan.

Disini, kamu akan disuguhkan dengan berbagai varian Mie Aceh dengan harga yang terjangkau, yakni mulai dari Rp 17.000 hingga Rp 25.000 saja perporsi.

 

2. Sate Memeng

Kuliner malam di Medan selanjutnya ialah Sate Memeng yang berada di Jalan Irian Barat No. 2, Gang Buntu, Kota Medan.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Kuliner Kaki Lima Pekanbaru Paling Enak, Ramai Diburu Sampai Harus Antri

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah