Top! 3 Wisata Alam Semarang, Paling Diincar Para Wisatawan, Yuk Intip!

- 20 Maret 2023, 09:54 WIB
Air Terjun Kali Pancur/Instagram/@airterjunkalipancur
Air Terjun Kali Pancur/Instagram/@airterjunkalipancur /

Nah, tempat ini telah tersedia fasilitas penunjunang seperti, mushalla lengkap dengan perlengkapan beribadah ada sajadah, sarung, mukena, warung yang mahu kuliner dan toilet umum.

Waktu paling tepat untuk berkunjung ke Air Terjun Kalipancur adalah pagi dan sore hari, diwaktu ini pengunjung dapat lebih enjoy menikmati suasana yang ditawarkan oleh air terjun ini.

Harga tiket masuk juga sangat terjangkau hanya Rp5.000 ditambah biaya parkir Rp3.000 untuk roda dua dan roda empat Rp5.000 rupiah saja.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata Semarang Bikin Liburanmu Jadi Lebih Berkesan

Lokasi berada di Gejayan, Nogosaren, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

2. Brown Canyon Semarang

Banyak spot selfie dan fotografi yang indah, terbentuk secara alami bekas pertambangan. Brown Canyon Semarang ini berupa tebing yang berdiri tegak.

Di  Brown Canyon Semarang banyak sudut-sudut fotogenik yang akan memanjakan kunjungan wisata anda.

Baca Juga: Yuk, Eksplore! 3 Objek Wisata Populer Balikpapan Mulai dari Wisata Alam Hingga Sejarah

Selai dari pada itu, terdapat fasilitas penunjang yang akan memanjakan perjalanan liburan Anda seperti area parkir kendaraan, warung, toilet dan gazebo.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x