8 Daftar Nama-Nama Kue Lebaran yang Enak dan Paling Populer, Cocok Dihidangkan Saat Lebaran

- 15 April 2023, 15:50 WIB
8 Daftar Nama-nama Kue Lebaran yang Enak dan Paling Populer, Cocok Dihidangkan Saat Lebaran / Instagram/@alifah_lifahlif
8 Daftar Nama-nama Kue Lebaran yang Enak dan Paling Populer, Cocok Dihidangkan Saat Lebaran / Instagram/@alifah_lifahlif /

JURNALACEH.COM- Ada banyak sekali jenis kue yang dihidangkan saat lebaran tiba. Ada apa sajakah? Yuk, cek daftar nama-nama kue lebaran yang enak dan paling populer, cocok untuk dihidangkan saat lebaran Idul Fitri atau Idul Adha,  di bawah ini!

Lebaran merupakan suatu hari yang sangat ditunggu kedatangannya oleh umat muslim. Ada banyak cara yang dilakukan untuk merayakan hari besar ini yakni dengan cara bersilaturahmi.

Umat muslim biasanya saling bersilaturahmi satu sama lain, dengan cara  berkunjung ke rumah. Untuk menjamu tamu sudah pasti moms harus menyajikan hidangan jamuan baik dari makanan berat seperti lontong sayur, hingga makanan ringan seperti kue kering.

Baca Juga: 3 Resep Kue Lebaran Simple Tanpa Oven, Praktis Mudah Banget Dibuat

Lalu kue kering seperti apa sajakah yang patut untuk dihidangkan? Tak perlu bingung, artikel ini akan membantu Moms untuk menentuka kue kering  terbaik yang patut dihidangkan saat lebaran

Berikut ini daftar nama kue kering lebaran yang enak, dan paling populer, cocok untukmsajian saat lebaran Idul Fitri maupun lebaran Idul Adha.

1.Kue Kering Puteri Salju

Moms pasti sudah tidak asing lagi dengan kue kering yang satu ini, apalagi kalau bukan kue Puteri Salju yang terbuat dari tepung terigu yang ditaburi gula bubuk sehingga terlihat seperti salju. Kue Putri Salju memiliki cita rasa gurih dan manis.

Baca Juga: Resep Kue Nutella Sponge Cake Lembut dan Empuk, Jadikan Lebaranmu Semanis Coklat

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x