Cobain Deh! Resep Kue Semprit Jadul, Mudah Enak dan Renyah Cocok Untuk Hidangan Lebaran Nanti

- 17 April 2023, 11:07 WIB
Kue Semprit Jadul
Kue Semprit Jadul /Instagram @bakingpemula

- 25 gr susu bubuk 

Baca Juga: Resep Kue Kering Coklat ½ Kg Tepung, Lezat dan Nikmat Untuk Sajian Lebaran

Cara pembuatannya

- Siapkan wadah besar, masukkan 200 gr margarin, bisa mcampur dengan butter, lalu 130 gr gula halus, 2 kuning telur, lalu aduk dengan spatula sampai tercampur merata, jangan terlalu lama

- Selanjutnya setelah tercampur merata masukkakan, 265 gr tepung terigu, 25 gr tepung maizena, 25 gr susu bubuk, aduk sampai merata menggunakan spatula, jika sudah merata menggunakan spatula kamu bisa lanjut mengaduk mengunakan tangan, aduk sampai kalis dan bisa di cetak.

- Siapkan plastic atau meja kerja untuk alas, dan siapkan cetakan, lalu masukkan adonan kedalam cetakan, semprot adonan diatas plastik, semprot kue secara panjang, lalu potong potong kecil sepanjang 5 cm, sisihkan bagian ujung dan atas yang tersisa. 

- Selanjutnya siapkan Loyang yang sudah di olesi margarin, lalu ambil adonan yang sudah di cetak dan dipotong lalu angkat di atas Loyang, lakukan sampai adonan habis.

Baca Juga: 3 Resep Kue Lebaran Cokelat Anti Gagal, Camilan Manis di Hari Raya Idul Fitri

- Panaskan oven, setelah adonan habis di cetak, panggang adonan, mengunakan apai kecil, letakkan Loyang di atas dan di bawah, selama 15 menit, setelah 15 menit bisa di tukar posisi, setelah itu lanjut panggang selam 25 menit, setelah 35 menit coba di cek adonan apakah sudah matang, dengan menusuk kue.

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah