Top! 3 Tempat Wisata Alam di Sukabumi Terfavorit dan Instagramable

- 26 April 2023, 22:59 WIB
Pesona wisata pantai di Sukabumi / @wonderful.ujunggenteng / Instagram
Pesona wisata pantai di Sukabumi / @wonderful.ujunggenteng / Instagram /

JURNALACEH.COM - Banyak sekali objek wisata cantik di Sukabumi yang sayang untuk dilewatkan, khususnya pada saat musim liburan seperti sekarang. Salah satu destinasi yang patut untuk dicoba adalah wisata alamnya, keunikan serta keindahannya memiliki daya tarik tersendiri untuk dinikmati.

Berikut ini terdapat 3 tempat wisata alam terfavorit di Sukabumi yang Instagramable, cocok sebagai destinasi liburan bersama orang tersayang.

1. Pantai Ujung Genteng

Tempat wisata alam favorit di Sukabumi yang pertama adalah Pantai Ujung Genteng, yang hanya berjarak sekitar 4 jam perjalanan dari ibukota Jakarta.

Hamparan pasir putih dilokasi yang tersembunyi sungguh memanjakan hati, tubuh dan pikiranmu akan Refresh setelah berkunjung kesini. Keindahan garis pantainya semakin cantik dengan air lautnya yang jernih kebiruan, sangat Instagramable untuk mengabadikan momen liburan dengan berfoto maupun Selfie.

Baca Juga: TOP, 3 Destinasi Wisata Paling Populer di Magelang, Tempatnya Bikin Nyaman dan Takjub

Puncak pemandangan terbaik di pantai ujung genteng adalah saat pagi dan sore hari, dimana kecantikan Sunrise matahari terbit dan terbenam sangat memukau.

Jika ingin berkunjung kesini Pantai Ujung Genteng berada di Desa Gunung Batu, Ciracap, Sukabumi, Jawa Barat. Dengan harga tiket masuk sebesar Rp10.000/orang saja.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x