Top, 3 Tempat Wisata yang Terpopuler di Subang, Keindahannya Bikin Melongo

- 25 Mei 2023, 15:31 WIB
Kebun Teh Ciater/Instagram/@kebuntehciater.id/
Kebun Teh Ciater/Instagram/@kebuntehciater.id/ /

Lokasinya berada di Kawung Luwuk, Kecamatan Tanjungsiang, Kabupaten Subang, Jawa Barat. Jam operasional dibuka 24 Jam. Harga tiket masuk hanya dibandrol Rp15.000 rupiah.

3. Curung Cijalu

Tempat wisata yang terakhir di Subang adalah Curung Cijalu menawarkan tempat pemandian dibawah air terjun yang memiliki ketinggian 70 meter.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Jogja untuk Keluarga dan Anak yang Edukatif dan Menyenangkan

Objek wisata di Subang yang membuat para pengunjungnya dibikin melongo ini, berada diketinggian 1.300 mdpl, maka tak heran pemandangan alam yang sangat menakjubkan.

Nah, menariknya lagi Anda bisa berburu spot foto sepuasnya hingga battre henphon Anda lautbet, tidak masalah yang penting hasilnya epik.

Jika ingin camping di Curung Cijalu juga dipersilahkan melihat keindahan alam di Curung Cijalu malam hari. Lokasi berada di Cipancar, Serangpanjang, Pusakamulya, Kiarapedes, Kabupaten Subang, Jawa Barat.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaru di Semarang, Cocok Dikunjungi Ketika Weekend

Di Curung Cijalu juga tersedia fasilitas penunjang seperti area parkir, warung wisata, spot foto, toilet, area perkemahan. Jam operasional dapat dikunjungi mulai dari pukul 07.00 hingga 17.00 WIB. Harga tiket masuk hanya dibandrol Rp17.000 rupuah per-orang.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah