BMKG, Prakiraan Cuaca Besok Jum’at, 26 Mei 2023 di Medan, Palembang, dan Bukittinggi

- 25 Mei 2023, 21:15 WIB
Ilustrasi Ramalam Cuaca Besok Jum’at, 26 Mei 2023 di Medan, Palembang, dan Bukittinggi, BMKG: Hujan Lebat Hingga Berkabut?/ unsplash
Ilustrasi Ramalam Cuaca Besok Jum’at, 26 Mei 2023 di Medan, Palembang, dan Bukittinggi, BMKG: Hujan Lebat Hingga Berkabut?/ unsplash /

JURNALACEH.COM- Berdasarkan prediksi BMKG ramalan cuaca besok Jum’at 26 Mei 2023, di Medan, Palembang, dan Bukittingi akan diulas berikut ini, yuk baca selengkapnya untuk mengantisipasi masalah akibat cuaca yang tidak menentu saat ini!

* Prakiraan Cuaca Besok di Medan

BMKG merilis prakiraan cuaca besok di Medan tercatat bahwa di pagi hari cerah berawan, siang hujan ringan, sore hujan sedang, sedangkan malam hujan lebat. Dengan tingkat suhu terendah 23°C dan suhu tertinggi 30°C.

Dengan adanya prediksi cuaca ini Anda bisa membuat rencana aktivitas besok lebih waspada karena akan adanya hujan lebat. Siapkan segala perlengkapan ketika hujan turun, mulai dari payung, jas hujan, jaket, hingga barang-barang yang menghangatkan tubuh lainnya.

Baca Juga: BMKG: Prakiraan Cuaca Besok untuk Yogyakarta dan Sekitarnya, Jumat 26 Mei 2023

Namun, mulai pukul berapakah cuaca tersebut berubah? Tak perlu khawatir berikut ini rincian lengkap terkait cuaca besok di Medan.

- Pagi, 07:00 WIB= Cerah berawan, suhu 23°C, dan 90% kelembaban

- Siang, 13:00 WIB= Hujan ringan, suhu 30°C, dan 70% kelembaban

- Sore, 16:00 WIB= Hujan sedang, suhu 27°C, dan 75% kelembaban

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x