Hidangan Spesial Idul Adha: Resep Rawon Khas Jawa Timur ala Chef Devina Hermawan

- 30 Juni 2023, 21:06 WIB
Rawon Ponorogo Ini Punya Rasa yang Khas, Gurih dan Legit Menjadi Ciri Khas yang Disukai Wisatawan/Instagram/@amazingindonesiafood
Rawon Ponorogo Ini Punya Rasa yang Khas, Gurih dan Legit Menjadi Ciri Khas yang Disukai Wisatawan/Instagram/@amazingindonesiafood /

JURNAL ACEH.COM – Rawon merupakan suatu hidangan khas dari Indonesia yang berasal dari daerah Ponorogo, Jawa Timur, makanan yang satu memiliki cita rasa khas dari bumbu keluak.

BRawon ini berupa sajian sup daging dengan kuah hitam yang memiliki rasa gurih dan pahit khas keluak. Rawon juga dapat menjadi salah satu pilihan menu masakan yang disajikan pada momen Idul Adha bersama keluarga.

Baca Juga: 3 Tempat Makan Bakso Enak di Depok, Semakin Banyak Diserbu saat Libur Idul Adha

Adapun salah satu koki lulusan Master Chef Indonesia yaitu Chef Devina Hermawan, dikenal memiliki pengetahuan luas soal kuliner Jawa Timur termasuk mengenai hidangan rawon.

Menurut chef Devina ,rahasia bumbu rawon yang lezat terletak dari komposisi kluwek. Jika terlalu banyak maka bakal menghasilkan rawon yang cukup pahit.

Berikut resep masakan rawon khas Jawa Timur ala chef Devina Hermawan yang dikutip Jurnalaceh.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Devina Hermawan.

Bahan Utama

500 gr daging sapi sengkel
2 batang serai, geprek, potong
2 lembar daun salam
5 lembar daun jeruk
1 buah tomat merah
1,5 liter air
¾ sdm garam
2 sdt kaldu bubuk/penyedap
1,5 sdm gula pasir
½ sdt merica
1 batang daun bawang, potong
Bahan Bumbu Halus
6 siung bawang putih

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x