Ini Dia, 3 Kuliner Khas Danau Toba yang Hadirkan Cita Rasa Tradisional Sumatera Utara

- 31 Agustus 2023, 12:33 WIB
Kuliner khas Danau Toba Provinsi Sumatera Utara Naniura / Indonesia.go.id
Kuliner khas Danau Toba Provinsi Sumatera Utara Naniura / Indonesia.go.id /

JURNALACEH.COM - Selain terkenal dengan berbagai destinasi wisata yang menarik, Danau Toba juga memiliki sejumlah kuliner khas yang menjadi hidangan favorit bagi masyarakat di Provinsi Sumatera Utara.

Aneka hidangan kuliner khas Danau Toba diketahui memiliki kekayaan rasa khas tradisional Sumatera Utara, yang terus dijaga dan dilestarikan secara turun temurun sejak dulu hingga kini.

Berikut 3 kuliner khas Danau Toba yang menghadirkan cita rasa tradisional Sumatera Utara. Yuk, simak selengkapnya!

1. Na Niura

Naniura merupakan makanan tradisional khas suku Batak yang berasal dari Danau Toba, tepatnya di Pulau Samosir, Tapanuli Utara dan Humbang Hasundutan.

Disebut-sebut sebagai Sashimi-nya Indonesia karena terbuat dari ikan mentah yang disebut Dekke, yang kemudian difermentasi menggunakan bumbu kuning khas Tanah Toba.

Baca Juga: Ini Dia! 3 Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Solo yang Wajib Untuk Dibawa Pulang

Dekke atau ikan mentah yang digunakan adalah ikan mas segar, penggunaan ikan mas sebagai bahan dasar kuliner Naniura sendiri seperti memiliki makna dan ikatan tersendiri.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x