Top! 5 Tempat Wisata di Bandung yang Instagramable: Pas Buat Kamu yang Suka Healing Sekaligus Foto Selfie

- 19 September 2023, 17:25 WIB
Dusun Bambu / IG/ @dusun_bambu
Dusun Bambu / IG/ @dusun_bambu /

Dusun Bambu ini beralamat Dusun Bambu, Jln. Kolonel Masturi No.KM. 11, Kertawangi, Kec. Cisarua, Kab. Bandung Barat, Jabar.

Jam buka tempat wisata Dusun Bambu yaitu mulai pukul 10.00 WIB s.d 17.00 WIB, di setiap hari.

4. Situ Patenggang

Situ Patenggang merupakan sebuah Danau indah yang diapit oleh perbukitan yang hijau. Berada di ketinggian 1600 mdpl yang menampilkan keindahan alam asri dan alami di sekitarnya.

Kamu bisa menyewa perahu dan berkeliling danau atau hanya menikmati pemandangan yang menakjubkan.

Suasana yang sejuk dan menyegarkan di tempat ini mampu membuat kamu kerasa lebih tenang dan nyaman. Di samping itu, keelokan pemandangan yang dipancarkan juga membuat tempat ini begitu menarik untuk dijadikan spot foto.

Situ Patenggang ini berlokasi di Jalan Ciwidey Ranca Bali, Desa Patengan, Ranca Bali, Bandung, Jawa Barat. Destinasi ini beroperasi setiap hari, sejak pukul 09.00 sampai 17.00 WIB.

5. Orchid Forest Cikole

Tempat wisata ini menawarkan berbagai jenis anggrek yang indah dalam suasana hutan yang sejuk. Kamu dapat menjelajahi taman anggrek yang luas sambil menikmati ketenangan dan keindahan alam sekitar.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah