3 Rekomendasi Wisata Kuliner di Semarang Terbaru yang Wajib Dicoba, Dijamin Enak Banget dan Bikin Nagih!

- 26 September 2023, 09:59 WIB
Ilustrasi rekomendasi wisata kuliner terbaru di Semarang, Provinsi Jawa Tengah yang wajib dicoba / Monika Grabkowska / Unsplash
Ilustrasi rekomendasi wisata kuliner terbaru di Semarang, Provinsi Jawa Tengah yang wajib dicoba / Monika Grabkowska / Unsplash /

JURNALACEH.COM - Menikmati lezatnya wisata kuliner di Semarang menjadi salah satu hal yang menarik untuk dilakukan, pasalnya ibukota Provinsi Jawa Tengah ini terkenal dengan berbagai hidangan kuliner lezat yang sayang untuk dilewatkan.

Simak 3 rekomendasi wisata kuliner di Semarang terbaru yang wajib dicoba berikut ini, terutama ketika kamu sedang berkunjung ke Semarang, Jawa Tengah.

 

1. Nasi Gandul Pak Kong

Rekomendasi Wisata Kuliner di Semarang terbaru yang pertama kali wajib dicoba adalah Nasi Gandul Pak Kong.

Nasi Gandul Pak Kong merupakan tempat makan hidangan nasi gandul khas Desa Gajahmati, yang menghadirkan cita rasa bumbu rempah yang sangat otentik.

Menjadi salah satu destinasi wisata kuliner Semarang yang wajib dicoba, dengan berbagai pilihan lauk nasi gandul yang cukup beragam.

 

Tersedia aneka lauk lezat seperti aneka jeroan mulai dari pari, ari, babat, sengkel, hingga koyor yang kemudian disajikan dengan kuah kuning yang pekat dan nikmat.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x