10 Amalan di Bulan Rabbiul Awal, Medatangkan Pahala dan Berkah, Yuk simak!

- 29 September 2023, 12:00 WIB
Ilustrasi/Amalan di Bulan Rabbiul Awal, Medatangkan Pahala dan Berkah/freepik/
Ilustrasi/Amalan di Bulan Rabbiul Awal, Medatangkan Pahala dan Berkah/freepik/ /

3. Bersedakah

Salah satu sunnah untuk memperingati kelahiran Nabi Muhammad SAW yaitu bersedekah. Hal ini dilakukan sebagai  ungkapan rasa syukur atas anugerah yang dianugerahkan Allah SWT. Mengenai pentingnya bersyukur bagi umat Islam, salah satunya adalah agar Allah menambah nikmat dan menambah rezekinya.

Hal ini sebagaimana yang tercantum dalam salah satu surah Al-Qur’an, Allah Swt. berfirman:

"Dan (ingatlah juga) tatkala Tuhan kalian memaklumatkan, 'Sesungguhnya jika kalian bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepada kalian; dan jika kalian mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih." (QS Ibrahim ayat 7)

Baca Juga: Yuk Simak! 6 Amalan Bulan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H

4. Shalat dan Berdoa

Umat ​​Islam dianjurkan untuk melaksanakan shalat sunnah atau salat tahiyatul di masjid-masjid sebagai wujud ibadah dan memohon keberkahan.

5. Menghadiri Kajian Agama

Umat ​​Islam dianjurkan untuk mengikuti ceramah atau kajian agama yang berkaitan dengan kehidupan dan ajaran Nabi Muhammad SAW.

Hal ini dilakukan hanya untuk mencari keridhaan Allah SWT dan akhirat.

مَنْ أَرَادَ الدُّنْيَا فَعَلَيْهِ بِاْلعِلْمِ، وَمَنْ أَرَادَ الآخِرَهَ فَعَلَيْهِ بِالْعِلْمِ، وَمَنْ أَرَادَهُمَا فَعَلَيْهِ باِلعِلْمِ

Artinya: 'Barang siapa yang hendak menginginkan dunia, maka hendaklah ia menguasai ilmu. Barang siapa menginginkan akhirat hendaklah ia menguasai ilmu, dan barang siapa yang menginginkan keduanya (dunia dan akhirat) hendaklah ia menguasai ilmu,' (HR Ahmad).

Baca Juga: Yuk Simak! 6 Amalan Bulan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah