3 Tempat Makan Malam Enak di Solo yang Paling Populer dan Murah Banget, Yuk Ajak keluargamu Kesini!

- 22 Maret 2024, 12:00 WIB
Opor ayam/ freepik/ jcomp
Opor ayam/ freepik/ jcomp /

JURNALACEH.COM – Hai sobat kuliner! Bagi kamu yang saat ini sedang kebingungan mencari ide makan malam yang enak dan ketagihan di Solo, yuk simak lebih lanjut!

Solo menghadirkan berbagai macam jajanan kuliner lezat yang bikin kamu auto ketagihan terus dengan cita rasa yang begitu menggugah selera makanmu dan bikin nambah lagi!

Yuk simak lebih lanjut beberapa rekomendasi tempat makan malam enak di Solo antara lain:

1. Angkringan Omah Semar

Berbeda dengan angkringan biasa di pinggir jalan, Angkringan Omah Semar berbentuk rumah dan menawarkan menu yang lebih banyak dan beragam.

Salah satu menu yang paling terkenal dan unik di sini adalah Wedang Jokowi, sebuah minuman jamu yang sering dikonsumsi oleh Presiden RI Jokowi loh!

Selain itu, kuliner malam legendaris di Solo adalah nasi kucing dengan varian seperti nasi cumi, nasi teri, dan nasi bandeng. Tempat ini buka setiap hari mulai pukul 15.00 hingga 00.00.

Bagi kamu yang ingin menikmati jajanan kuliner lezatnya, Angkringan Omah Semar berada di Jalan Duku 1 No.2A, Jajar, Kecamatan Laweyan, Surakarta.

2. Nasi Liwet Bu Sarmi

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x