Bikin Ngiler! 5 Kuliner Malam Populer di Jogja, Cita Rasanya Autentik dan Bikin Nagih

- 31 Mei 2024, 18:20 WIB
ilustrasi Bakmi kuliner malam populer di Jogja/  freepik.com @vecstock
ilustrasi Bakmi kuliner malam populer di Jogja/ freepik.com @vecstock /

JURNALACEH.COM - Menikmati kuliner malam populer saat berkunjung di Jogja, menjadi salah satu pilihan kegiatan yang tidak mungkin terlewatkan bagi para pecinta kuliner.

Menawarkan cita rasa yang enak khas yang autentik, membuat kuliner ini populer di kalangan banyak orang yang berkunjung di Jogja.

Disajikan dengan porsi yang mengenyangkan dengan harga yang terjangkau, juga menjadi salah satu daya tarik yang membuat banyak orang ramai ingin mencicipi kuliner ini.

1. Gudeg

Gudeg merupakan salah satu pilihan kuliner paling populer yang wajib kamu coba saat berkunjung di Jogja.

Baca Juga: Paling Top! 3 Tempat Makan View Bagus di Bandung, Nuansa Alamnya Dijamin Betah Banget

Salah satu tempat makan yang wajib kamu kunjungi untuk menikmati kuliner ini adalah Gudeg Yu Djum Jogja yang berada di Jl. Kaliurang No.44, Kotagede, Kec. Kotagede, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Tempat makan ini buka mulai dari jam 23:00 - 04:00 WIB setia hari dengan harga mulai dari Rp20.000 per porsi.

Menjadi salah satu tempat makan legendaris, gudeg yu djum buka selama 24 jam, saat berkunjung disini, kamu bisa menikmati gudeg dengan cita rasa yang manis, gurih dengan teksturnya yang empuk, Selain gudeg, di sini juga tersedia berbagai macam lauk pauk lainnya, seperti ayam opor, krecek, dan sambal krecek.

2. Angkringan Lik Man

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah