3 Tempat Nongkrong di Medan yang Romantis, Cozy Banget dan Bikin Betah Kumpul Bareng

- 8 Juni 2024, 18:37 WIB
Coffee Latte/IG/@coffeeholic101
Coffee Latte/IG/@coffeeholic101 /

JURNALACEH.COM – Siapa nih yang lagi jalan-jalan ke Kota Medan Sumatera Utara pada weekend ini? Kalian bisa ajak pasangan untuk nongki bareng di sejumlah cafe instagramable dan spot fotonya juga bagus disini. Berikut 3 tempat nongkrong di Medan yang romantis, cozy banget dan bikin betah kumpul bareng, diantaranya yaitu:

1. Gardenia Tropical Garden

Tempat nongkrong di Medan yang romantis, cozy banget dan bikin betah kumpul bareng, pada opsional pertama ada Gardenia Tropical Garden. Kalian bisa nongki bareng pasangan di Gardenia Tropical Garden ketika sedang jalan-jalan ke Medan Sumatera Utara ya. Terutama bagi kalian yang lagi nyari cafe instagramable disini.

Pada Gardenia Tropical Garden terdapat konsep yang teduh, dengan area outdoor yang suasananya fresh dan asri banget. Di Gardenia Tropical Garden ini kalian bisa nyobain menu minuman enak, seperti: Milkshake, Coffee Latte, Espresso, Vanilla Latte, Matcha Latte, Ice Lemon Tea dan Ice Chocolate.

Baca Juga: 8 Tempat Nongkrong 24 Jam di Medan Murah dan Cozy, Cafenya Aesthetic dan Cocok untuk Kumpul

Selain itu kalian pun bisa memesan menu snack enak dan menu makanan lainnya ya. Yuk kunjungi Gardenia Tropical Garden yang berlokasi di Jln. Dr. Mansyur No.8, Kecamatan Padang Bulan Selayang 1, Kota Medan, Sumatera Utara. Jam operasional Gardenia Tropical Garden dari pukul 09.00 WIB, hingga pukul 22.00 WIB ya.

2. Sams’s Bistro & Lounge

Tempat nongkrong di Medan yang romantis, cozy banget dan bikin betah kumpul bareng, pada opsional kedua ada Sam’s Bistro & Lounge. Selanjutnya ada lagi nih cafe instagramable yang recommended untuk kalian kunjungi ketika berada di Kota Medan Sumatera Utara. Apalagi saat weekend dan kalian jalan-jalan pada malam hari ya.

Menariknya, Sam’s Bistro & Lounge memiliki konsep ala Eropa yang klasik dan estetik. Cocok buat kalian manfaatkan spot fotonya. Untuk menu minuman enak di Sam’s Bistro & Lounge, antara lain: Coffee Latte, Ice Chocolate, Espresso, Vanilla Latte, Greentea dan Mactha Latte.

Baca Juga: Top! 3 Tempat Nongkrong di Sukabumi yang Lagi Hits Banget, Cozy dan Recommended Buat Pecinta Kopi

Buruan singgah ke Sam’s Bistro & Lounge yang lokasinya ada di Jln. Uskup Agung No.17, Kota Medan, Sumatera Utara. Sam’s Bistro & Lounge jam operasionalnya mulai pukul 10.00 WIB hingga pukul 22.00 WIB.

3. Desadesa Resto & Cafe

Tempat nongkrong di Medan yang romantis, cozy banget dan bikin betah kumpul bareng, pada opsional ketiga ada Desadesa Resto & Cafe. Mana nih yang berencana ngedate bersama pasangan? Kalau sedang berada disekitar Kota Medan, Desadesa Resto & Cafe ini cocok banget buat salah satu tempat pilihan atau recommended buat kalian.

Desadesa Resto & Cafe memiliki konsep ala Bali, bahkan furnitur dan ornamennya begitu khas. Beragam menu minuman enak di Desadesa Resto & Cafe, antara lain: Vanilla Latte, Matcha Latte, Ice Coffee, Espresso, Coffee Latte dan Ice Chocolate. Jangan lupa juga kalian cobain menu makanan enak yang ada di Desadesa Resto & Cafe ya.

Baca Juga: Wow, Lagi Hits! 3 Tempat Nongkrong di Kuta Bali yang Kekinian, Banyak Spot Foto Bagus dan Asyik Buat Nongki

Untuk lokasi Desadesa Resto & Cafe bisa kalian kunjungi di Jln. Setia Budi No.190, Kawasan Tanjung Rejo, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan, Sumatera Utara. Desadesa Resto & Cafe buka dari pukul 09.30 WIB hingga pukul 23.00 WIB.

Demikian sejumlah tempat nongkrong di Medan yang romantis, menu enak dan cozy banget.***

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah