Terbaru, Harga dan Cara Beli Tiket Taman Safari Bogor secara Online

- 26 Desember 2022, 15:29 WIB
Info harga tiket masuk kebun binatang Taman Safari Indonesia Bogor
Info harga tiket masuk kebun binatang Taman Safari Indonesia Bogor /Website Taman Safari

JURNALACEH.COM- Libur akhir tahun sudah di depan mata. Salah satu cara menikmatinya adalah dengan pergi berwisata bersama keluarga maupun teman-teman.

Daerah Jabodetabek memiliki banyak tempat wisata yang dapat dinikmati bersama dengan keluarga saat sedang libur, salah satunya adalah Taman Safari Bogor.

Taman Safari merupakan destinasi wisata favorit yang ada di Bogor. Tempat wisata ini selalu ramai pengunjung dari berbagai daerah hampir setiap akhir pekan.

Baca Juga: Terbaru, Harga Tiket Masuk dan Jam Operasional Candi Borobudur Desember 2022

Bagi anda yang ingin berkunjung ke Taman Safari Bogor, simak harga tiket dan jam operasional Taman Safari Indonesia yang ada di Bogor.

Dilansir dari laman resminya, harga tiket masuk Taman Safari menawarkan beberapa jenis paket dengan biaya yang berbeda-beda. Berikut ini harga tiket Taman Safari:

Harga Tiket Masuk Safari Siang
- Tiket masuk wisatawan domestik hari biasa sebesar Rp200.000 (anak usia 1-5 tahun) dan Rp230.000 (dewasa).

Baca Juga: Trans Studio Bandung, Cek Tiket Masuk dan 20 Wahana Seru yang Bisa Kamu Coba
- Tiket masuk wisatawan domestik hari libur sebesar Rp225.000 (anak usia 1-5 tahun) dan Rp255.000 (dewasa).
- Tiket masuk WNA hari biasa serta akhir pekan sebesar Rp350.00@ (anak usia 1-5 tahun) dan Rp500.000 (dewasa).

Harga Tiket Masuk Safari Trek
- Tiket masuk Safari Trek sekitar Rp150.000 per orang dengan minimal reservasi 25 orang.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Gempa Landa Aceh dan Sumatera Utara Pagi Ini, Berikut Kekuatan dan Titik Gempanya

Halaman:

Editor: Ade Alkausar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah