Tak hanya Sumatra, Ini Destinasi Wisata di Probolinggo tak Kalah Menarik untuk Liburan, No. 2 Wajib

- 3 Januari 2022, 23:50 WIB
Ilustrasi gambaran destinasi wisata
Ilustrasi gambaran destinasi wisata /Sumber by Pinterest/Tim jurnal aceh

Objek wisata Beejay Bakau Resort (BJBR) Probolinggo terletak tidak jauh dari pusat Kota Probolinggo. Fasilitas wisata yang ditawarkan BJBR ini mulai dari kolam renang, resort, dan spot foto terbaik yang ada disini.

Selain itu, wisatawan juga dapat menikmati indahnya hutan bakau dan udara pantai. Terdapat pula wahana bermain sekaligus edukasi yang sangat cocok untuk anak-anak.

BJBR sendiri berada di area pelabuhan Kecamatan Mayangan, Kota Probolinggo dengan harga tiket masuk setiap orangnya sekitar Rp 35.000 di hari biasa, Rp 50.000 di akhir pekan, dan Rp 60.000 di hari libur nasional.

Baca Juga: Punya Mata Panda atau Muka Kusam? Akibat Kurang Tidur, Atasi dengan Ini

2. Air Terjun Madakaripura Probolinggo

Air terjun Madakaripura ini merupakan air terjun tertinggi kedua di Indonesia serta tertinggi di Pulau Jawa. Air Terjun Madakaripura ini berada di kawasan lereng Gunung Bromo.

Air terjun Madakaripura Probolinggo
Air terjun Madakaripura Probolinggo

Air terjun ini sering disebut air terjun abadi karena ketersediaan udara yang terus melimpah dan debit airnya tidak pernah berkurang. Harga tiket masuk kawasan wisata yang berada di Kecamatan Lumbang Kabupaten Probolinggo ini Rp 11.000 per orang.

3. Danau Ronggojalu

Danau Ronggojalu ini terletak di Kecamatan Tegalsiwalan Kabupaten Probolinggo. Danau ini berfungsi sebagai sumber air untuk warga sekitar dan untuk objek wisata keluarga.

Halaman:

Editor: Windi Maiza Putri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah