Kumpulan Ucapan Doa untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 2022

- 12 November 2022, 17:39 WIB
Kumpulan link Twibbon Hari Ayah Nasional.
Kumpulan link Twibbon Hari Ayah Nasional. /Twibbonize/

JURNALACEH.COM- Masyarakat Indonesia selalu memperingati Hari Ayah Nasional setiap 12 November.

Peringatan hari tersebut bisanya dilakukan dengan mengucapkan kata selamat, membagikan twibbon gingga membaca doa untuk ayah.

Hal ini perlu terus dikembangkan sebagai bentuk ekspresi kecintaan kita kepada sosok ayah yang telah berjuang dalam memenuhi kebutuhan keluarga.

Baca Juga: Terbaru, Susunan Acara Maulid Nabi Muhammad SAW Sederhana, Lengkap

Bukan hanya itu, seorang ayah juga dikenal sebagai sosok pahlawan dikehidupan masing-masing kekuarga.

Doa yang dicupkan untuk sosok ayah sebagai bentuk haraoan agar senantiasa sellau dalam lindungan Allah SWT dan diberi kemuatan dan keselamatan dunia akhirat.

Membuktikan kecintaan kepada ayah tidak cukup hanya dengan kata-kata ucaoan selamat, tetapi juga harus dengan doa yang tukis seorang anak kepada ayahnya.

Baca Juga: Perhatikan Hal Penting Ini Jika Ingin Melamar PPPK Kemenkes 2022

Jika anda sedang mencari doa untuk ayah di hari Ayah Nasional, bisa anda dapatkan di artikle ini.

Dalam hal ucapan doa kepada aayah sangat di anjurkan dalam agama islam, seperti yang tertuang dalam salah satu firman Allah SWT di Surat Al Isra ayat 23: 

وَقَضَى رَبُّكَ أَلَّا تَعْبُدُوا إِلَّا إِيَّاهُ وَبِالْوَالِدَيْنِ إِحْسَانًا 


Artinya, "Tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu jangan menyembah selain Dia dan hendaklah kamu berbuat baik kepada kedua orang tuamu dengan sebaik-baiknya..." (QS. Al Isra Ayat 23).

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah