Contoh Teks Pidato Hari Guru Nasional 2022 untuk Anak SD, Bermakna dan Mudah Dibaca

- 24 November 2022, 19:26 WIB
Sejarah Hari Guru Nasional 25 November. Mengapa Diperingati?
Sejarah Hari Guru Nasional 25 November. Mengapa Diperingati? /unsplash.com @Syahrul Alamsyah Wahid/

Baca Juga: 13 Contoh Ucapan Selamat Hari Guru Nasional 2022, Panjang Menyentuh Hati

Wahai guru-guru kami, engkau adalah panutan bagi kami semua murid-muridmu.

Pada peringatan Hari Guru ini kami dan saya mewakili teman-teman menyampaikan ucapan besar terima kasih yang begitu dalam atas segala jasa yang telah diberikan selama ini.

Kami siswa dan siswi mu telah banyak merepotkan dan banyak mengecewakan para guru, untuk semua pengertian dari para guru-guru kami sampaikan beribu ucapan terimakasih.

Hanya ucapan terima kasih yang dapat kami berikan saat ini, disetiap doa dan sujud kami berharap lelah dan letihmu menjadi amal baik di hadapan Allah SWT.

Lewat kesempatan ini kami sampaikan bahwa siwa dan siswi di sekolah ini tidak akan melupakan jasa dan kebaikan yang telah engkau berikan kepada kami wahai guru-guru kami.

Guru, semoga pelita mu selalu menerangi dalam kegelapan dan menunjukan jalan terbaik untuk masa depan setiap generasi penerus bangsa ini.

Baca Juga: Puisi Hari Guru Nasional 2022 Bikin Nangis, Cocok Dibacakan di Sekolah

Sebagai penutup, saya mewakili teman-teman semua sekali lagi mengucapkan terima kasih untuk guru-guru kami.

Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah