Top 5 Destinasi Wisata Andalan Kota Magelang, Wajib Banget untuk Kamu Explore

- 21 Januari 2023, 21:32 WIB
Punthuk Setumbu/Twitter/@tiaandamsari
Punthuk Setumbu/Twitter/@tiaandamsari /

Baca Juga: Rekomendasi Destinasi Wisata Bahari di Dekat Kota Manado, Wajib Banget Kamu Kunjungi

Tempat ini buka setiap hari mulai dari jam 07.00 sampai dengan 17.00.

3. Curug Cilawe

Curug Cilawe merupakan objek wisata yang terletak di Deda Sutopati, Kecamatan Kejoran, dengan pemandangan yang ditawarkan berupa air terjun yang menakjubkan dengan ketinggian 50 meter.

Air terjun ini berada diantara dua tebing dengan pepohonan rindang disekitarnya. Derasnya debit air yang mengalir dan suasana yang sejuk ala perbukitan membuat tempat ini sangat cocok dijadikan sebagai tempat untuk healing dan menghilangkan stress.

4. Punthuk Setumbu

Punthuk Setumbu merupakan tempat yang sangat cocok untuk menikmati keindahan matahari terbit dari ketinggian.

Baca Juga: Ini Lho, Keindahan Wisata Telaga Saat Puncak yang Ada di Bogor

Namun untuk menikmati keindahan tersebut, kamu harus mendaki terlebih dahulu selama 20 menit untuk menuju puncaknya.

Begitu sampai di puncak, tak hanya bisa melihat keindahan matahari terbit, kamu juga akan melihat siluet Candi Burobudur yang megah dari kejauhan.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah