Wisata Kuliner Malam di Semarang, Memiliki Rasa Istimewa, Apalagi Nomor 4 Bikin Nagih

- 2 Februari 2023, 10:58 WIB
Sate Kambing Pak Untung/Instagram/@davy_budiman
Sate Kambing Pak Untung/Instagram/@davy_budiman /

4. Lumpia 24 Jam

Tidak lengkap jika anda ke Semarang tapi tidak mampir untuk mencicipi lumpia. Memang wajar sih, karena lumpia sudah menjadi ikon Kota Semarang.

Apabila anda datang ke warung Lumpia 24 Jam ini, anda bisa merasakan renyahnya rebung berpadu dengan telur, yang disiram dengan saus khas lumpia warung ini. Anda bisa merasakan sensasi lumpia tersebut yang akan menggoyangkan lidah anda.

Baca Juga: Tempat Wisata Malam di Jakarta Terbaru dan Rekomended, Cocok untuk Melepas Penat

Warung Lumpia 24 Jam tidak hanya menyediakan lumpia goreng saja, tersedia juga lumpia basah yang tidak kalah sedap. Ditambah dengan taburan bawang putih, bawang merah, dan juga daun bawang, akan mencipatakan rasa lumpia yang istimewa di lidah.

Itu tadi beberapa wisata kuliner malam di Semarang, yang bisa anda kunjungi pada malam hari.***

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah