Ini Lho Destinasi Wisata Alam Paling Instagenik di Pekanbaru, Dijamin Bikin Terpana!

- 4 Februari 2023, 12:15 WIB
Bukit Kaput Air Hitam/Instagram/@kadungbowoleksono
Bukit Kaput Air Hitam/Instagram/@kadungbowoleksono /

JURNALACEH.COM– Meski dikenal sebagai kota perdangan dan jasa terbesar di Kepulauan Riau, Pekanbaru ternyata juga memiliki beragam destinasi wisata menarik yang layak kamu kunjungi. 

Berbagai destinasi wisata tersedia di  ibu kota provinsi Riau ini, termasuk wisata alamnya yang luar biasa indah. 

Nah, bagi kamu yang ingin menghabiskan akhir pekan di Kota Pekanbaru, berikut beberapa rekomendasi destinasi wisata yang tidak boleh kamu lewatkan ketika bertandang ke kota ini, diantaranya:

 Baca Juga: 5 Wisata Sentul Termurah Tapi Tidak Murahan, Bisa Banget untuk Healing Bareng Gebetan

1. Bukit Kapur Air Hitam

Tempat wisata yang satu ini, memiliki pesona keindahan hamparan bukit kapur megah dengan warna putih yang mempesona dan selalu berhasil menarik perhatian para wisatawan yang mengunjungi Pekanbaru.

Tempat wisata yang satu ini juga sering dijadikan sebagai tempat foto prewedding bagi para pasangan yang ingin menikah.

 Lokasi: Desa Air Hitam, Kec. Payung Sekaki, Pekanbaru, Riau.

2. Rainbow Hills Rumbai

Rainbow Hills Rumbai, merupakan objek wisata di Pekanbaru yang memiliki pemandangan indah berupa tanah perbukitan yang dipenuhi warna-warni pelangi mulai dari warna pink, orange, abu-abu, hingga coklat.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x