5 Rekomendasi Wisata Alam Kudus Paling Hits, Nomor 3 Favoritnya Anak Healing

- 8 Februari 2023, 20:05 WIB
Hidden Brown Canyon/Instagram/@adi_mrizal
Hidden Brown Canyon/Instagram/@adi_mrizal /

Lokasi Bukit Puteran juga menghadirkan suasana udara sejuk dan adem yang bisa membuatmu nyaman dan semakin betah berlama-lama disini. Udara sejuk pada bukit ini disebabkan karena tempatnya yang berada di atas ketinggian sekitar 700 mdpl.

Baca Juga: Ini Lho Tempat Wisata Paling Instagramable di Palembang, Ada Museum Al-Quran Nya

Selain dapat menikmati pemandangan yang indah, kamu juga bisa berkemah atau camping semalaman disini lho, selama camping kamu bisa memperhatikan indahnya suasana matahari terbit dan terbenam saat pagi dan sore hari yang bisa kamu abadikan dalam jepretan kameramu nanti.

Tempat wisata ini berada di Gunung Colo, Kecamatan Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah.

3. Puncak Natas Angin

Satu lagi tempat wisata yang tak kalah serunya adalah Puncak Natas Angin. Tempat wisata ini cocok banget buat kamu yang sedang mencari tujuan wisata healing di Kudus.

Baca Juga: Wanita Harus Hafal, Inilah Do'a Ganti Puasa Ramadhan Karena Haid

Kamu bisa menikmati keindahan alam perbukitan dan pegunungan yang diselimuti gumpalan awan yang indah disini. puncak ini sering dijadikan sebagai tempat atau gardu pandang untuk menikmati keindahan sunset dan sunrise saat pagi dan sore hari.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah