Top 3 Kuliner Malam Jogja Paling Populer, Murah dan Enak Banget!

- 5 Maret 2023, 22:19 WIB
Sate Klatak Pak Bari / Instagram /@sasmitaedo
Sate Klatak Pak Bari / Instagram /@sasmitaedo /

JURNALACEH.COM– Terkenal sebagai kota mahasiswa, tak heran jika Yogyakarta menyuguhkan kuliner malam yang sangat murah meriah.

Kota ini, memiliki cukup banyak hidangan istimewa yang akan memanjakan lidah mulai dari kuliner tradisional, hingga kuliner kekinian. 

Meski Yogyakarta terbilang salah satu kota dengan wilayah kecil di Indonesia, namun kuliner yang dimiliki kota ini sangat kaya ditambah dengan cita rasa yang sangat luar biasa.

Baca Juga: 4 Kuliner Tebet Paling Populer dan Menggugah Selera, Wisatawan Jangan Sampai Kehabisan, Yuk Cobain!

Nah, apa saja sih, kuliner enak di Jogja yang lagi populer dan sangat ramah di kantong? Berikut ini, tim JurnalAceh.com telah merangkum 3 kuliner malam Surabaya yang bisa kamu explore saat bertandang ke kota gudeg ini, diantaranya: 

1. Sate Klatak Pak Bari 

Kuliner malam yang berada di Pasar Wonokromo, Jalan Imogiri Timur No. 5, Wonokromo, Kecamatan Pleret,Bantul, Jogja ini, menyuguhkan sate klatak yang yang diolah dengan ditusuk menggunakan jeruji sepeda juga potongan daging yang besar.

Kuliner khas Bantul ini merupakan salah satu kuliner yang sudah terkenal sejak lama. Sate ini terkenal setelah menjadi setting film Ada Apa Dengan Cinta 2 dan pelancong dari luar kota berlomba-lomba untuk menyambanginya.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Kuliner Malam Surabaya Paling Mantap, Rasanya Dijamin Bikin Ngiler! 

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah