3 Kuliner Malam Paling Populer di Kawasan Blok M Jakarta, Pilihan Menunya Banyak dan Enak Semua

- 9 Maret 2023, 15:05 WIB
Bubur Ayam Barito/IG/@jktfooddestination
Bubur Ayam Barito/IG/@jktfooddestination /

2. Bubur Ayam Barito

Dimakan bubur Barito karena lokasinya yang berada di tanjakan Barito.  Bubur ayam bisa menjadi pilihanmu saat lapar di malam hari. Bubur ini memiliki tekstur yang lembut namun tidak terlalu encer. Kamu juga bisa menambahkan telur setengah matang supaya lebih nikmat.

Menariknya, seporsi Bubur Ayam Barito disajikan bersama potongan cakwe, taburan ayam potong dan cheese stick. Rasa cheese stick yang renyah dan gurih dijamin sangat menggoda.

Sebagai pelengkap, Bubur Ayam Special Barito juga menyediakan berbagai menu pendamping seperti sate ati, usus, sate ampela dan kerupuk.

Baca Juga: Bahagia Tak Harus Mahal dan Ribet, Coba Luangkan Waktu Rebahan di Siang Hari

3. Angkringan Blok M

Angkringan ini hampir gak pernah sepi pengunjung. Ada banyak jenis masakan nusantara bahkan hampir 30 menu seperti nasi uduk, gudeg ,tumis jamur dan aneka lalapan.

Beberapa menu favorit pembeli adalah kikil cabai hijau, tempe orek, ayam goreng, ikan goreng, cumi goreng, tongkol balado dan sebagainya. Tempatnya berkonsep lesehan jadi sangat nyaman untuk menikmati sajian malam disini.***

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah