3 Wisata Alam Semarang yang Memiliki View Eksotis, Pemandangannya Memukau

- 10 Maret 2023, 13:43 WIB
Rawa Pening / Instagram/@mahewardhana
Rawa Pening / Instagram/@mahewardhana /

Jika pengunjung sedang beruntung, dari lokasi ini akan tampak pemandangan indah Gunung Merbabu, Gunung Ungaran, dan Gunung Telomoyo.

Di samping itu, Rawa Pening sendiri memiliki berbagai spot yang menarik dan instagramable, sehingga ramai dikunjungi.

Lokasi Rawa Pening sendiri sangat strategis, sebab berada di pinggir jalan utama, sehingga cocok sekali untuk menghabiskan waktu liburanmu.

Baca Juga: 3 Wisata Ubud yang Paling Hits dan Ramai Pengunjung

2. Kampoeng Kopi Banaran

Wisata alam terintegrasi di Kabupaten Semarang yang bisa dijumpai adalah Kampoeng Kopi Banaran.

Di tempat ini para pengunjung yang datang bisa menikmati panorama alam yang cukup indah sambil menjelajahi kebun kopi.

Selain itu terdapat juga tempat camping, restoran, dan berbagai kegiatan outdoor yang menarik untuk dilakukan.

Baca Juga: Top! 2 Tempat Wisata Raja Ampat dengan Pesona Alam yang Memanjakan Mata 

Kampoeng Kopi Banaran sangat indah, sebab dikelilingi panorama beberapa gunung sekaligus, seperti Merbabu, Sindoro, Andong, Ungaran, Telemoyo, dan Sumbing.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah