5 Tempat Wisata Bojonegoro yang Paling Romantis Dikunjungi Bersama Orang Tercinta Saat Liburan

- 15 Maret 2023, 23:55 WIB
Negeri atas angin
Negeri atas angin /Instagram @infobojonegoro.id

JURNALACEH.COM- Bojonegoro merupakan slah satu daerah yang berada di Jawa Timur yang menyimpan segudang tempat wisata yang lagi hits, seru dan romantis untuk sebagai ide liburan hari minggu bersama pasangan dan sahabat.

Buat kamu yang sedang mencari-cari referensi tempat wisata romantis saat libur weekend, berikut kami berikan beberapa rekomendasi tempat wisata romantis yang bisa dikunjungi di Bojonegoro antara lain:

1. Negeri di Atas Angin
Tempat wisata yang satu ini menawarkan keindahan alam yang begitu menarik untuk dikunjungi saat liburan akhir pekan bersama orang tercinta, lokasinya berada di puncak dengan ketinggian sekitar 650 mdpl dan terletak di tengah-tengah area hutan jati.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Bekasi yang Paling Instagramable 2023, Ada Banyak Spot Foto Kece  Hingga Wahana Bermain Salju

Buat kamu yang sedang suasana liburan yang tenang dan nyaman bisa banegt berkunjung ke tempat wisata ini dari pagi hingga sore hari untuk menikmati sensasi sunrise dan sunset yang begitu mengagumkan.

Tempatnya juga menawarkan suasana yang hening dibarengi oleh udara puncak yang sejuk dan menyegarkan.

Lokasinya ada di Deling, Sekar, Kab. Bojonegoro, Jawa Timur. Tempat ini dibuka setiap hari mulai dari pukul 07:30 – 23:00 WIB dengan harga tiket masuk Rp 5000 saja.

Baca Juga: 5 Wisata Gunung Kelud dengan Pesona Alam yang Luar Biasa, Recommended Buat Liburan Seru Bersama Bestie

2. Bukti Tono
Bukit Tono merupakan salah satu tempat wisata hits yang lagi viral. Disini terdapat beberapa spot foto instagramable dan kece-kece yang bisa kamu abadikan sebagai momen liburan bersama pasangan.

Ada tiga spot foto favorit disini yaitu sangkar burung, rangka rumah dan gardun pandang.

Selain itu, kamu juga bisa menikmati suasana pemandangan alam pegunungan dan hutan jati yang begitu indah dari atas ketinggian puncak ini. tempat ini juga dibuka sampai malam hari jadi kamu bisa seru-seruan sepuasnya main disini.

Baca Juga: Ini Lho! 4 Kuliner Banda Aceh Paling Populer dan Rasanya Bikin Kamu Susah Move On

Lokasinya ada di Sambongrejo, Gondang, Kab. Bojonegoro, Jawa Timur. Harga tiket masuknya Cuma Rp 3000 saja.

3. Waduk Pacal
Wisata romantis selanjutnya adalah Waduk Pacal yang menawarkan pemadangan alam waduk yang begitu luas dan indah.

Waktu yang tepat untuk mengunjungi waduk ini adalah saat sore hari untuk menyaksikan dan menikmati sensasi matahari terbenam atau sunset yang begitu indah dan mengagumkan.

Kamu bisa singgah dan mampir di Jembatan Kedungjati untuk berfoto-foto dengan background waduk atau kamu juga bisa melakukan aktivitas memancing di area sekitar Waduk Pacal.

Lokasinya ada di Kedungsumber, Kec. Temayang, Kab. Bojonegoro, Jawa Timur. Tempat ini dibuka selama 24 jam setiap hari dengan harga tiket masuk Rp 5000 saja.

4. Agrowisata Belimbing
Agrowisata Belimbing merupakan tempat wisata yang menghadirkan wisata kebun belimbing yang begitu luas dengan buahnya yang melimpah.

Kamu bisa bermain dan mencicipi buah belimbing langsung dari pohonya yang masih begitu segar.

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x