Resep Manisan Pepaya Muda, Menu Pendamping Saat Lebaran Tahun 2023

- 29 Maret 2023, 09:28 WIB
Permen Manisan Pepaya
Permen Manisan Pepaya /Instagram @agungsusi_2982

5. Secukupnya pewarna makanan (merah)

Bahan rendaman:

1. 2 sdm bubuk kapur

2. 2 liter air untuk rendam pepaya.

Cara membuat: 

1. Kupas dan bersihkan pepaya dari bijinya. Potong tipis dengan ukuran kurang lebih 1 cm. 

2. Lalu rendam potongan pepaya muda ke dalam air kapur selama 1 jam. 

3. Bilas hingga bersih dan tiriskan. 

4. Rebus 1 liter air, 300 gr gula pasir, 10 cm kayu manis, dan pewarna makanan. Aduk rata hingga mendidih. 

5. Masukkan pepaya, rebus selama 30 menit. 

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x