Ini Dia 6 Kuliner Terkenal Di Solo Dijamin Pasti Enak dan Ketagihan Wajib Kamu Coba

- 1 April 2023, 23:03 WIB
soto Gading  / @sotogading4 / Instagram
soto Gading / @sotogading4 / Instagram /

 

JURNALACEH.COM - Sebagai kota yang di penuhi dengan banyak kuliner yang lezat dan enak ini, menjadikan kota solo sebagai salah satu kota yang wajib untuk di kunjungi jika kamu ingin merasakan banyak kuliner enak dan legendaris, banyak pilihan kuliner yang harus kamu coba jika berada di kota solo.

Namun kali ini, JurnalAceh.com memberi 6 kuliner terkenal di solo yang dijamin pasti enak dan ketagihan wajib kamu coba.

1. Soto Ayam Gading

Sebagai salah satu soto ayam yang terkenal di kota solo adalah soto ayam gading yang berada di jl. Brig, jend. Sudiarta no. 75 – solo, soto ini sudah berdiri sejak 1974, sebagai soto yang sering di kunjungi oleh banyak pejabat ini, memiliki tekstur kua yang agak kental gurih bening, banyak tambahan untuk makan soto disini sepeti tempe, jeroan, dan lainlain, soto yang memiliki rasa yang enak ini menjadi salah satu kuliner yang wajib kamu kunjungi di kota solo.

2. Selat Solo Mbak Lies

Warung selat ini telah berdiri sejak tahun 1985 oleh mbak lies, tampilan makanan ini mirip dengan selat, karena banyak di isi dengan sayuran, karena kata selat juga berasal dari pelesetan nama salad, selat yang terdiri dari daging sapi yang di beri kuah manis, dan gurih, disajikan dengan kentang goreng dan macam sayuran rebus.

3. Timlo Sastro

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x