Ini 10 Arti Mimpi Jatuh dari Ketinggian Yang Kamu Harus Tau, Yuk Simak Tafsirannya

- 5 April 2023, 22:27 WIB
Ilustrasi bermimpi/Frepik
Ilustrasi bermimpi/Frepik /

JURNALACEH.COM - Kalau kamu jatuh dari ketinggian, bukankah terasa sangat mengerikan, ketika kamu merasaian bahwa kamu jatuh dari ketinggian tentu menjadi terasa aneh kan? Ternyata mimpi jatuh dari ketinggian itu hampir dirasakan oleh setiap orang.

Ketika kamu sedang bermimpi, kamu bisa saja jatuh dari gedung yang sangat tinggi, atau mungkin kamu sudah jatuh yang kamu rasakan entah jatuh dari mana, meski mimpi itu hanya sebuah bunga tidur, namunnketika kamu bermimpi jatuh dari ketinggian mungkin terasa akan nyata.

Bahkan tidak sedikit orang yang menahan kepala ketika bermimpi jatuh dari ketinggian, dan terbangun karena mimpi itu, lalu apa sih itu mimpi jatuh dari ketinggian itu? Apakah ada penfsiran khusus tengang mimpi jatuh dari ketinggian itu? Berikut ini, JurnalAceh.com sudah merangkumkannya untuk anda.

Baca Juga: 7 Destinasi Wisata Malam Singapura yang Tak Pernah Mati, Ibukota Tersibuk di Asia Tenggara

1.Jatuh dari ketinggian kemudian langsung bangun

Mungkin kamu pernah bermimpi ini, kamu merasakan jatuh dari ketinggian dan kamu langsung terbangun, reflek ketika kamu terbangun itu merupakan reflek yang diberikan oleh tubuh. Mimpi ini bisa kamu alami ketika kamu sedang dalam keadaan tertekan dan sedang banyak fikiran sehingga sangat berpengaruh kepada tidutmu.

2.Jatuh didorong oleh seseorang

Jika kamu bermimpi jatuh didorong oleh seseorang hingga membuatmu terjatuh, bisa jadi itu merupakan pertanda buruk dekat dengan dirimu. Ada penafsiran tersendiri menginai mimpi ini, apabila kamu didorong oleh orang yang kamu kenal makan kamu akan disalahkan oleh seseorang dimasa akan datang.

Sebaliknya jika kamu bermimpi didorong oleh orang yang mungkin tidak kamu kenal, mungkin itu sebuah pertanda bahwa kamu akan dikhianati oleh orang - orang yang berara disekitarmu.

Baca Juga: BSI Regional 1 Aceh Siapkan Rp 1,2 Triliun untuk Jamin Kebutuhan Keuangan Masyarakat Aceh saat Lebaran

3.Kehilangan keseimbangan dan jatuh

Ketika berada didunia nyata tentu ini sangatlah menakutkan jika kamu merakan kurang keseimbangan dan kemudian kamu jatuh, apabila didalam mimpi hal ini merupakan sebuah pertanda buruk, dalam artian kalau kamu bermimpi seperti ini kamu sedang tidak stabil dikarenakan kegagalan yang kamu alami baik itu karena urusan pekerjaan maupun urusan asmara.

4.Jatuh dari tangga

Ketika kamu bermimpi jatuh dari tangga, itu juga merupakan sebuah pertanda buruh yang akan kamu alami, ketika kamu sedang bermimpi jatuh dari tanda itu mengartikan bahwa kamu sedang mengalami kemunduran dalam sebuah proses yang sedang kamu jalani saat ini. Proses itu berkaitan denga karir, bisnis dan pendidikanmu.

5.Jatuh dari tempat tidur

Ketika kamu nermimpi jatuh dari tempat tidur itu merupakan sebuah pertanda baik bagimu, jatuh dari tempat tidur merupakan rasa takut atau khawatir, sedangkan arti dari mimpi ini adalah bahwa kamu memang memiliki ketakutan karena menjumpai banyak masalah.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Berenang di Air Keruh Memberikan Pertanda Baik atau Buruk? Yuk Simak Tafsirannya

Meski begitu, kamu akan dapat mengatasi permasalajan tersebut dengan cepat, bahkan kamu juga bisa menjadi pribadi yang lebih tangguh ketika kamu telah mengatasi permasalahan yang sedang kamu hadapi saat ini.

6.Jatuh dari gedung

Ketika kamu bermimpi jatuh dari gedung, kamu harus lebih rileks mimpi jatuh dari gedung otu memberikan isyarat bahwa psikologimu sedang tidak baik - baik saja dikarenakan kamu sedang banyak fikiran atau mungkin sedang dalam keadaan tidak tenang, ketika itu terjadi yang kamu perlukan adalah istirahat dan jika diperlulan maka kamu dapat berkonsultasi dengan ahli psikologi agst jiwamu kembali lebih baik.

7.Jatuh dan masuk kedalam air

Kalau kamu bermimpi jatuh dari ketinggian dan masuk kedalam air itu memberikan gambaran tentang psikologimu saat ini, mimpi ini menunjukkan bahwa kamu sedang tertimpa oleh banyak masalah yang terjadi yang cukup membebani hidupmu, meski demikan kamu harus tetap tegar dalam menghadapinya.

8.Terbang lalu jatuh

Ketika kamu sedang asyik terbang lalu kamu terjatuh dengan begitu saja, hal ini sebuah pertanda bahwa kamu sedang mengalami ketakutan, perasaan ini dapat muncul karena kamu takut akan kegagalan tau meralan hal yang berat ketika sedang sedang melakukan pekerjaan yang sulit.

Baca Juga: Tempat Kuliner Malam Tangerang yang Bikin Heboh, Rasanya Juara Buat Perut Kenyang, Kamu Wajib cicipi

9.Jatuh dari tebing

Mimpi jatuh dari tebing memberikan gambaran bahwa kamu sedang berada didalam kecemasan karena banya tekanan yang kamu alami dan pemasalah yang terjadi didalam hidup, kamu menjadi lebih bijak dan berhati-hati lagi dalam menjalankan sesuatu agar masalahmu tidak bertambah rumit.

10.Jatuh tersungkur ditanah

Jika kamu bermimpi jatuh tersungkur di tanah memberikan gambaran bahwa kamu sedang menggapai cita - cita, adapun kesuksesan akan akan menghampirimu asalkan kamu tidak putus asa dan menyerah dalam menghadapi berbagak permasalah yang terjadi.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

 

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah