Terbaru! 3 Tempat Wisata di Lembang Bandung yang Lagi Hits dan Populer

- 18 April 2023, 10:38 WIB
The Lodge Maribaya/Instagram/@thelodgemaribaya/
The Lodge Maribaya/Instagram/@thelodgemaribaya/ /

Jam operasional di Farm House saat weekday dapat dikunjungi dari mulai pukul 09.00 hingga 21.00 WIB, sedangkan saat weekend mulai dari pukul 09.00 hingga 23.00 WIB.

2. The Lodge Maribaya

The Lodge Maribaya merupakan tempat wisata kekinian dan banyak wahana menarik dan seru yang kamu dapatkan mulai dari balon udara, zip bike, gantole, ayunan sky wing, bamboo sky, dan sky tree.

Baca Juga: Yuk Kunjungi 5 Tempat Wisata Terpopuler di Cirebon yang Seru Buat Liburan

Selain itu beragam spot foto menarik dan instagramable. Di The Lodge Maribaya ini para pengunjungnya juga dapat melakukan berbagai aktivitas seperti trakking mengelilingi area hutan pinus, hingga kamu dapat nikmati ragam kuliner di kawasan The Lodge Maribaya.

Untuk biaya tiket masuk di The Lodge Maribaya ada dua katagori yang pertama Rp35.000 untuk hari Senin sampai Jum'at, sedangkan Sabtu dan Minngu dibandrol Rp40.000 rupiah.

Lokasinya berada di Jalan Maribaya No. 149/252, RT. 03/RW 15 Kp Babakan Gentong - Cibodas Lembang. Untuk Jam operasional buka setiap hari mulai pukul 09.00 hingga 17.00 WIB.

Baca Juga: Destinasi Wisata Malam Bandungan yang Bikin Betah, Viewnya Indah Memukau, Tempat Terbaik Untuk Healing

Soal fasilitas di The Lodge Maribaya juga beragam pertama mulai dari mushalla, tempat outbond dan playground untuk anak-Anak, tempat Pesta pernikahan atau wedding, area parkir, toilet hingga tersedia tempat makan.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah