Top 3 Tempat Kuliner Paling Legendaris di Batu, Dijamin Bikin Ngiler!

- 18 April 2023, 15:16 WIB
Bakso Arief / Instagram/@surabayafoodies
Bakso Arief / Instagram/@surabayafoodies /

2. Ronde Titoni

Ronde memang sangat pas dinikmati saat udara sejuk. Salah satu warung yang menjual ronde di Batu yang paling legendaris dan memiliki rasa yang super enak adalah Ronde Titoni yang berada di jalan Zainul Arifin dan sudah berjualan sejak tahun 1948.

Meski tempatnya sangat sederhana dan terbilang kecil, namun warung Ronde Titoni selalu ramai dikunjungi oleh para pengunjung.

Saking enaknya, bahkan kamu tak akan merasa cukup ketika mencoba kuliner yang satu ini. Namun tak hanya bisa memesan ronde, disini kamu juga bisa memesan angsle yang rasanya tak alah enak.

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata Kuliner Bogor Terbaru, yang Lagi Banyak Dikunjungi! 

3. Bakso Arief

Kuliner yang satu ini merupakan kuliner favorit sejuta umat, salah satu tempat kuliner bakso di Batu yang cukup terkenal dan legendaris adalah Bakso Arief yang berada di Jalan Diponegoro No.222, tepat di depan Lippo Plaza Batu. 

Yang menjadi daya tarik para pengunjung di tempat bakso ini adalah isian baksonya yang sangat bervariasi, mulai dari daging halus, hingga bakso urat dengan berbagai ukuran.

Selain itu, juga terdapat bakso goreng, tahu bakso,siomay goreng hingga gorengan mie. Kuah baksonya juga terasa sangat gurih dan segar dan tidak terasa eneg di lidah.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah