Rekomendasi 3 Tempat Wisata Kuliner di Makassar yang Enak dan Lezat, Bikin Nambah Nafsu Makan

- 9 Mei 2023, 14:07 WIB
Warung Pangkep Sop Saudara/Instagram/@omf.ohmyfood
Warung Pangkep Sop Saudara/Instagram/@omf.ohmyfood /

2. Warung Pangkep Sop Saudara

Warung Pangkep Sop Saudara merupakan salah satu tempat wisata kuliner yang ada di kota Makassar, tempat makan ini sudah sangat terkenal. Jika kamu pengen nyobain sop saudara terenak di kota ini, coba kamu kunjungi Warung Pangkep Sop Saudara menjadi tempat wisata kuliner favorit banyak orang dari berbagai daerah.

Di tempat wisata kuliner ini kamu bisa mencicipi semangkuk sup yang berisi daging, paruh, dan lidah sapi yang ditambahkan dengan campur bihun dan perkedel. Sup yang kaya akan nutrisi di tempat makan ini biasa dihidangkan dengan ikan bolu bakar dan nasi putih hangat yang selalu bisa buat nafsu makan dan bikin ngiler.

Alamat tempat wisata kuliner ini berada di Jalan Dokter Wahidin Sudiro Husodo Nomor 40, Pattunuang, Wajo, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner di Pekanbaru yang Enak dan Lezat, Dijamin Bakal Nambah Nafsu Makan!

3. Konro Karebosi

Berkunjung ke Makassar tidak lengkap rasanya jika kamu belum mencicipi enaknya konro bakar dan sup konro di Konro Karebosi. Konro Karebosi ini merupakan salah satu tempat makan konro paling populer di Kota Makassar. Ditambah lagi dengan warung legendaris ini sudah berdiri sejak tahun 1968 yang lalu tentu tidak bisa diragukan lagi kenikmatannya.

Di tempat wisata kuliner Konro Karebosi kamu bisa menikmatin sup konro dengan daging iganya yang sangat lembut ditambah lagi kuah yang sedap dan kaya akan rempah-rempah. Di tempat wisata kuliner ini juga disediakan menu konro bakar yang disajikan dengan saus kacang dan kuah kaldu berwarna kehitaman yang tidak kalah enak dan menggiurkan.

Alamat tempat wisata kuliner Konro Karebosi ini berada di Jalan Gn. Lompobattang Nomor 41-43, Pisang Utara, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.

Baca Juga: 5 Kuliner di Garut yang Paling Maknyus Siap Goyangkan Lidahmu Dijamin Nagih

Itulah tiga tempat wisata kuliner yang ada di Kota Makassar yang enak dan lezat yang bisa buat siapa saja akan nafsu makan.***

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah