Top 4 Tempat Wisata Alam di Bandung Wajib Dikunjungi, Bikin Fresh Fikiran dan Hilang Kepenatan

- 23 Mei 2023, 11:53 WIB
Sanghyang Heuleut/Instagram/@bandung.banget
Sanghyang Heuleut/Instagram/@bandung.banget /

2. Tangkuban Perahu

Tangkuban Perahu merupakan salah satu gunung di Bandung yang sudah menjadi destinasi wisata. Tempat wisata yang satu ini dari dulu memang sudah sangat dikenal di tengah-tengah masyarakat karena legenda Sangkuriangnya.

Bagi anda yang ingin menghabiskan waktu dengan tujuan refreshing fikiran, maka anda dapat dapat mengunjungi tempat ini untuk menikmati keindahan alam yang sangat indah dan mengagumkan.

Pesona keindahan gunung Tangkuban Perahu sangat mencuri perhatian para wisatawan dengan kawahnya yang berwarna. Untuk mencapai lokasi ini, anda perlu menempuh perjalanan selama ± 30 menit dari pusat kota Bandung.

Baca Juga: Ini Lho 4 Wisata Kuliner Bogor yang Wajib Kamu Cicipi, Dijamin Bikin Ketagihan!

Bagi anda yang hendak mengunjungi tempat wisata ini cukup mengeluarkan uang Rp20.000. Kemudian anda dapat langsung ke lokasi yang beralamatkan di Kelurahan Cikahuripan, Kec. Lembang, Kab. Bandung Barat.

3. Sendang Geulis Kehirupan

Sendang Geulia Kehirupan merupakan salah satu destinasi wisata yang bernuansa alam yang terdapat di Bandung. Tempat wisata ini berdasarkan namanya mempunyai makn danau si tengah pegunungan.

Dari arti namanya saja kita sudah dapat mengetahui kalau wisata yang satu ini bernuansa air danau yang terletak di tengah-tengah pegunungan dan memberikan kehidupan.

Baca Juga: Top! 5 Tempat Wisata di Probolinggo Terbaru 2023 yang Indah dan Keren, Wajib Kamu Kunjungi

Destinasi wisata yang terletak di Cikalong Wetan tersebut memiliki air yang sangat jernih dan dipercaya dapat membuat kulit seorang perempuan bertambah lebih mulus dan cantik setelah berendam di kolam ini.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah