Wow, 3 Tempat Wisata Magelang yang Lagi Viral: Pemandangan ya Sangat Instagramable

- 24 Juni 2023, 16:16 WIB
Silancur Highland / Instagram / exploremagelang
Silancur Highland / Instagram / exploremagelang /

3. Air Terjun Kedung Kayang

Keindahan alam dengan panorama hijau yang menyegarkan dari Air Terjun Kedung Kayang sangat cocok untuk merefresh jiwa.

Gardu pandang menjadi daya tarik bagi kamu yang ingin menikmati keindahan alam yang sangat alami. Tentunya, ini akan membuatmu terkesan dan kagum akan anugerah alam ini.

Baca Juga: Masjid Raya Baiturrahman: Simbol Keagungan dan Wisata Sejarah Aceh yang Ramai Dikunjungi Wisatawan

Air yang jatuh dari air terjun ini mengalir ke sebuah sungai kecil yang berbatu. Kamu bisa masuk ke kolam, bermain air di bawah guyuran air terjun.

Disediakan fasilitas musala, toilet dan warung makan terdekat. Tertarik?Bertempat Jalan Nagrong, Wonolelo, Kec. Sawangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Nah itu dia sejumlah wisata paling hits di media sosial, jangan lupa tetap beribadah walau kamu di tengah liburan asik.***

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah