Ini Dia, 3 Tempat Makan Ayam Bakar di Medan yang Wajib Dicoba, Dijamin Enak dan Bikin Ketagihan!

- 8 September 2023, 19:05 WIB
Ilustrasi kuliner ayam bakar di sejumlah tempat makan yang ada di Kota Medan / Chad Montano / Unsplash
Ilustrasi kuliner ayam bakar di sejumlah tempat makan yang ada di Kota Medan / Chad Montano / Unsplash /

Kelezatan dari Ayam Bakar Wong Solo begitu terasa dan dijamin bikin ketagihan, buka setiap hari mulai pukul 11.00 WIB hingga pukul 23.00 WIB. Lokasinya berada di Jalan Gajah Mada, Medan Petisah, Kota Medan.

2. Restoran Garuda

Restoran Garuda telah menjadi tempat makan favorit khususnya bagi masyarakat Medan selama beberapa dekade, dengan menghadirkan aneka menu dan lauk dengan cita rasa khas masakan nusantara seperti minang, melayu, dan batak.

Salah satu menu andalan mereka adalah ayam bakar yang disajikan dengan bumbu khas Batak, dengan tekstur daging yang empuk serta cita rasa bumbu rempah pedas dan gurih.

Selain ayam bakar, Restoran Garuda juga dikenal dengan berbagai hidangan tradisional khas nusantara lainnya seperti rendang dan gulai kepala ikan yang bikin ketagihan. Tempatnya yang luas dan nyaman sangat cocok untuk makan bareng teman kantor, hingga acara makan bersama seluruh anggota keluarga.

Buka setiap hari mulai pukul 10.00 WIB sampai pada pukul 22.00 WIB, lokasinya berada di Jalan Gajah Mada Nomor 8, Petisah Tengah, Kota Medan.

3. Ayam Bakar Sinar Minang

Jika Anda ingin menikmati menu kuliner ayam bakar dengan cita rasa khas Padang, Rumah Makan Sinar Minang menjadi tempat makan yang sangat direkomendasikan.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah