3 Wisata di Purbalingga yang Lagi Hits 2023, Dijamin Menarik untuk Dikunjungi

- 11 September 2023, 11:41 WIB
Kutabawa Flower Garden/Instagram/@nelly_mardiyah/
Kutabawa Flower Garden/Instagram/@nelly_mardiyah/ /

Lokasi Owabong Water Park berada di Jalan Raya Owabong 1, Bojongsari, Kabupaten Purbalingga. Anda bisa berkunjung setiap hari mulai pukul 06:00 hingga 18:00 WIB.

2. Agrowisata Lembah Asri Purbalingga

Agrowisata Lembah Asri Purbalingga merupakan sebuah tempat wisata alam di Purbalingga yang terletak di desa Serang kecamatan Karangreja Purbalingga. Letaknya yang berada di pegunungan memberikan iklim yang sangat sejuk di kawasan ini. Serta dilengkapi dengan pemandangan Gunung Slamet yang Instagrammable.

Objek wisata alam Purbalingga ini berjarak sekitar 23 kilometer dari pusat Kota Purbalingga. Wisata alam ini juga menghubungkan beberapa tempat wisata di sekitar Purbalingga seperti Wisata Air Wabong, Goa Lawang dan lain-lain.

Baca Juga: Top, 3 Tempat Wisata Malam di Surabaya yang Paling Menarik dan Wajib Dikunjungi, City Light!

Destinasi wisata Lembah Asri terletak di Jalan Raya Serang, Desa Serang, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah.

Di destinasi ini, Anda bisa memanfaatkan paket sekali jalan dengan harga terjangkau, seperti mengunjungi kebun stroberi, sayuran, dan lain sebagainya. Berjalan-jalanlah di setiap sudut Lembah Asri yang menawan untuk memberikan kesan yang lebih bahagia. Mata Anda akan benar-benar terbuka lebar dengan  pemandangan luar biasa yang dihadirkan.

Suasananya nyaman dan membuat Anda betah  berlama-lama berkat segarnya udara di sekitar. Jadi destinasi ini patut menjadi pilihan Anda untuk berlibur bersama orang tercinta.

Baca Juga: Top, 3 Tempat Wisata Malam di Surabaya yang Paling Menarik dan Wajib Dikunjungi, City Light!

Kawasan wisata pertanian lembah indah ini cocok dijadikan destinasi wisata keluarga di Purbalingga dengan biaya terjangkau hanya Rp 2.000 saja. Jam buka mulai pukul 08:00 hingga 18:00 WIB.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah