Menyelusuri Keindahan Sejarah di Wisata Istana Kadriah, Wisata Sejarah Paling Hits dan Populer di Pontianak

- 30 September 2023, 18:07 WIB
Istana Kadriah/Instagram/@siti_hairul/
Istana Kadriah/Instagram/@siti_hairul/ /

JURNALACEH.COM - Indonesia kaya akan sejarah dan kebudayaan yang mengagumkan, dan salah satu destinasi wisata yang menggambarkan sejarah serta kebudayaan yang bernama Istana Kadriah yang terletak di kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Istana Kadriah adalah sebuah bangunan megah yang menghadirkan keindahan arsitektur tradisional Melayu dan cerita sejarah yang memukau dari kota yang berada di paling ujung sebelah barat dari Pulau Kalimantan.

Untuk itu, mari simak selengkapnya menganai Istana Kadriah yang harus kamu ketahui, yuk simak disini selengkapnya:

Sejarah Istana Kadriah

Istana Kadriah Pontianak, juga dikenal sebagai Istana Sultan Syarif Abdurrahman Alkadrie, adalah simbol penting dari sejarah Kalimantan Barat yang sangat populer dan ramai dikunjungi oleh para wisatawan saat berlibur di Kota Pontianak

Istana ini awalnya dibangun pada tahun 1771 oleh Sultan Syarif Abdurrahman Alkadrie, seorang pemimpin yang penting dalam sejarah Pontianak. Istana ini digunakan sebagai tempat kediaman dan pusat pemerintahan, menjadikannya pusat kekuasaan dan budaya.

Arsitektur Megah

Salah satu hal yang membuat Istana Kadriah menonjol adalah arsitekturnya yang megah. Bangunan ini menggabungkan elemen-elemen tradisional Melayu, Cina, dan Belanda, menciptakan perpaduan yang unik.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x