Wow! Ternyata Ini 5 Tips dan Trick Menyimpan Ketupat Agar Bisa Bertahan Lama dan Tidak Cepat Basi

- 10 April 2024, 14:45 WIB
Resep Ketupat Rice Cooker Super Mudah, Anti Ribet, dan Praktis untuk Rayakan Hari Lebaran 2023
Resep Ketupat Rice Cooker Super Mudah, Anti Ribet, dan Praktis untuk Rayakan Hari Lebaran 2023 /Foto: Freepik - Tyasindayanti

Meskipun begitu, perlu diperhatikan untuk menghindari beras impor karena teksturnya yang terlalu pulen justru akan membuat ketupat menjadi terlalu lembek.

Kemudian buat isian ketupat agar tidak terlalu padat dan juga tidak bocor, isi dua per tiga bagian saja dari anyaman daun kelapa untuk membungkus ketupat tersebut.

3. Menambahkan Air Kapur Sirih

Agar ketupat tidak cepat basi, Menambahkan air kapur sirih sebagai campuran pada beras yang telah dicuci menjadi salah satu cara yang wajib untuk dilakukan.

Takaran yanh pas adalah seperempat air kapur serih setiap 5 cup beras. Selain berfungsi untuk membuat ketupat tidak cepat basi, air kapur sirih juga bisa membuat tekstur ketupat menjadi lebih kenyal.

4. Siram dengan Air Dingin dan Gantung Ketupat

Ketupat yang matang dengan sempurna biasanya harus melalui proses memasak selama 4 hingga 5 jam. Setelah matang ketupat kemudian harus disiram dengan air dingin untuk membersihkan dari kotoran, maupun lendir yang bisa membuat ketupat mudah basi.

Setelah itu, segera keringkan ketupat tersebut dengan cara menggantungnya. Menggantung dan mengangin-anginkan ketupat dalam suhu ruang akan membuat air rebusan menetes sehingga cepat kering dan bisa tahan hingga 3 hari.

5. Menyimpan Dalam Kulkas

Ada bisa bertahan lebih lama, salah satu teknik dalam menyimpan ketupat adalah dengan menyimpannyan didalam kulkas. Tempat penyimpanan ketupat yang terbaik sendiri berada di dalam bagian chiller-nya.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah