4 Tempat Makan di Blitar Jawa Timur yang Enak dengan Citarasa Khas dan Harga Murah

- 10 April 2024, 19:00 WIB
Ayam Rica-rica/IG/@armb_pdg
Ayam Rica-rica/IG/@armb_pdg /

JURNALACEH.COM – Siapa nih yang lagi jalan-jalan ke Kota Blitar? Kalian jangan lupa cobain berbagai pilihan kuliner lezat disini ya. Berikut 4 tempat makan di Blitar Jawa Timur yang enak dengan citarasa khas dan harga murah, diantaranya yaitu:

1. Rumah Makan Joglo

Tempat makan di Blitar Jawa Timur yang enak dengan citarasa khas dan harga murah, pada opsional pertama ada Rumah Makan Joglo. Restoran di Kota Blitar satu ini paling pas untuk kalian berwisata kuliner rame-rame. Apalagi kalau kalian ingin reunian bersama sahabat.

Beragam menu yang ditawarkan pada Rumah Makan Joglo, antara lain: Ayam Kampung Lodho, Ayam Kampung Bumbu Rujak, Ayam Goreng, Ayam Rica-rica, Kalkun Rica dan Ayam Bakar. Nuansa pada Rumah Makan Joglo sangat teduh, lho.

Baca Juga: 7 Tempat Makan di Semarang Tetap Buka di Lebaran Idul Fitri 2024, Menunya Enak dengan Harga Terjangkau Murah

Di Rumah Makan Joglo harga menunya dibanderol mulai dari Rp33.000-an. Yuk kunjungi Rumah Makan Joglo yang lokasinya ada di Jln. Maluku No.59, Kawasan Kuningan, Kecamatan Kanigoro, Kota Blitar, Jawa Timur.

2. Lesehan President Resto

Tempat makan di Blitar Jawa Timur yang enak dengan citarasa khas dan harga murah, pada opsional kedua ada Lesehan President Resto. Menarik juga nih restoran berikutnya di Kota Blitar yang cocok untuk kalian reunian, maupun bersantap bareng keluarga besar.

Lesehan President Resto pun menyuguhkan nuansa yang teduh. Di Lesehan President Resto tersedia menu favoritnya, seperti: Ayam Asam Manis, Ayam Rica-rica, Ayam Bakar, Ayam Pedas, Ikan Gurame Bakar, Mie Goreng, Nasi Goreng, Capcay dan Ikan Gurame Asam Manis.

Baca Juga: 3 Tempat Makan Viral Terdekat di Sumedang yang Paling Enak, Harus Dicobain dan Bikin Ketagihan Banget

Kalau pada Lesehan President Resto harga menunya hanya dibanderol mulai Rp12.000-an. Lokasi Lesehan President Resto ada di Jln. Dokter Wahidin No.91, Kawasan Sentul, Kecamatan Kepanjenkidul, Kota Blitar Jawa Timur.

3. Rumah Makan Bu Mamik

Tempat makan di Blitar Jawa Timur yang enak dengan citarasa khas dan harga murah, pada opsional ketiga ada Rumah Makan Bu Mamik. Selanjutnya restoran yang terkenal sangat menggoyang lidah dan favorit di Kota Blitar. Kalian bisa mampir ke Rumah Makan Bu Mamik ya.

Pada Rumah Makan Bu Mamik konsepnya begitu estetik dan menggunakan furnitur kayu. Menu andalan di Rumah Makan Bu Mamik, antara lain: Ikan Bandeng Goreng Crispy, Cumi Saus Tiram, Udang Goreng Crispy, Ayam Bakar, Sayur Urap, Ayam Lodho dan Udang Asam Manis.

Di Rumah Makan Bu Mamik harga menunya dibanderol mulai Rp19.000. Lokasi Rumah Makan Bu Mamik ada pada Jln. Kalimantan No.11 – A, Kawasan Sananwetan, Kecamatan Sananwetan, Kota Blitar, Jawa Timur.

Baca Juga: Terkenal Enak dan Murah! Ini 4 Tempat Makan di Pandaan Jawa Timur yang Cocok Buat Bersantap Bareng

4. Warung Tewel Mbah Martumi

Tempat makan di Blitar Jawa Timur yang enak dengan citarasa khas dan harga murah, pada opsional keempat ada Warung Tewel Mbah Martumi. Mana nih yang ngaku pecinta kuliner dengan rasa pedas? Kalian bisa cobain menu kuliner di Warung Tewel Mbah Martumi ya.

Untuk varian menu yang ditawarkan pada Warung Tewel Mbah Martumi, antara lain: Sayur Tewel Pedas, Ayam Goreng, Ayam Lodeh, Ayam Bakar, Ikan Kakap Bakar, Ikan Lele Goreng, Ayam Rica-rica dan Soto Ayam.

Menu andalan di Warung Tewel Mbah Martumi dibanderol mulai harga Rp17.000-an. Buruan mampir ke Warung Tewel Mbah Martumi yang berlokasi di Jln. Mastrip No.5, Kawasan Ngoran, Kecamatan Nglegok, Kota Blitar, Jawa Timur.

Itulah sejumlah tempat makan di Blitar yang enak, paling favorit, harga murah dan cocok dikunjungi bareng keluarga.***

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah