Ini 25 Merek Set Top Box untuk TV Digital Terbaru 2022, Rekomendasi Resmi dari Kominfo

- 7 November 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi piranti Set Top Box (STB).
Ilustrasi piranti Set Top Box (STB). /Dok Tim Komunikasi Publik dan Edukasi Migrasi TV Digital Kominfo

JURNALACEH.COM - Pemerintah telah resmi menghentikan siaran TV analog dan beralih ke TV digital pada tanggal 2 November 2022 kemarin. Dengan begitu, masyarakat pun kini membutuhkan Set Top Box (STB) untuk bisa mendapatkan siaran TV digital.

STB adalah alat dekoder yang dapat mengonversi sinyal digital menjadi gambar dan suara agar bisa ditampilkan di TV analog. Dengan adanya STB, masyarakat bisa menonton siaran TV digital di TV analog.

Dampak dari kebijakan tersebut, masyarakat pun mulai menyerbu toko-toko elektronik untuk mencari produk STB sebagai alat tambahan penangkap siaran digital.

Baca Juga: Catat, Formasi Tenaga Kesehatan PPPK 2022 Jawa Tengah Hanya Menerima Tipe Honorer Berikut

Namun, sebelum membelinya, anda harus memastikan dulu bahwa merek STB yang akan anda gunakan itu memiliki fungsi dan kualitas yang baik. Sehingga bisa digunakan dalam jangka waktu yang lama.

Nah, bagi anda yang ingin segera memiliki STB, berikut kami rekomendasikan 25 merek STB dengan fungsi dan kualitas yang sudah terjamin, sesuai dengan rekomendasi yang telah dikeluarkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kominfo).

Ini 25 merek STB yang telah direkomendasikan Kominfo, dikutip dari laman resminya.

Baca Juga: Pengakuan Saksi Mata Terkait Kronologi Kebakaran Kantor Bapelitbang Bandung

1. Akari ADS-2230

2. Akari ADS-5225

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x