Cara Pasang Antena TV Digital Indoor yang Benar, Praktis, Tanpa Bantuan Teknisi

- 11 Desember 2022, 18:15 WIB
UPDATE TV Digital 6 September 2022: 4 Stasiun TV Emtek Resmi Mengudara di Sukabumi pada Frekuensi 33 UHF.
UPDATE TV Digital 6 September 2022: 4 Stasiun TV Emtek Resmi Mengudara di Sukabumi pada Frekuensi 33 UHF. /Ilustrasi/Emtek

Baca Juga: 8 Arti Mimpi Potong Rambut Pendek, Kebanyakan Bermakna Membawa Keberuntungan

4. Menggunakan Perangkat Booster

Jika anda sudah memasang antena TV indoor sudah tepat tetapi masih mendapatkan kualitas tayangan yang buruk, sudah waktunya Anda menggunakan perangkat Booster untuk memperkuat sinyal yang lemah supaya dapat menghasilkan tayangan yang jernih. Anda tidak susah lagi membeli booster secara terpisah karna produk antena TV digital indoor sudah terdapat booster.

5. Merapikan Kabel Antena

Apabila antena TV digital indoor dan perangkat Booster sudah selesai jangan lupa merapikan kabel-kabel secara cermat lalu gulung kabel antena lalu berikan tanda khusus supaya tidak berantakan. ***

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah