Cara Cek TV Sudah Digital atau Belum, Ini Langkahnya

- 17 Desember 2022, 14:15 WIB
6 Frekuensi TV Digital Terbaru Kota Yogyakarta, Sleman, Bantul dan sekitarnya, Ada Chanel TV Favoritmu
6 Frekuensi TV Digital Terbaru Kota Yogyakarta, Sleman, Bantul dan sekitarnya, Ada Chanel TV Favoritmu /

JURNALACEH.COM- Simak artikel berikut untuk mengetahui apakah perangkat TV sudah mendukung siaran digital atau belum. Pembahasan selengkapnya akan diulas dalam langkah-langkah berikut ini.

Bagi kamu yang masih bingung cara mengecek apakah TV di rumahmu sudah termasuk digital atau belum, langsung saja simak langkah-langkahnya di bawah ini.

Berikut pembahasannya.

Analog Switch Off atau ASO yang sedang dijalankan pemerintah saat ini akan membuat masyarakat harus bermigrasi dari siaran TV analog ke siaran TV digital.

Baca Juga: Cara Mengajukan BLT BBM, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

Bagi masyarakat yang terdampak migrasi analog, tidak perlu khawatir karena siaran digital bisa dinikmati dengan memperhatikan 2 (dua) poin ini. Pertama, jika kamu pengguna TV tabung atau analog cukup tambahkan pemasangan alat tambahan Set Top Box (STB) tanpa perlu membeli TV baru.

Untuk informasi, pemerintah juga menyalurkan STB gratis bagi warga miskin yang telah memenuhi syarat, diantaranta telah terdaftar datanya sebagai Rumah Tangga Miskin (RTM) di Kemensos dan tempat tinggal penerima STB gratis harus termasuk ke wilayah yang terdampak migrasi ASO.

Namun, jika ingin memastikan apakah TV anda sudah digital atau belum maka harus mengecek terlebih dahulu apakah perangkat TV di rumahmu sudah memiliki fitur DVB-T2, yaitu fitur yang menerima sinyal digital.

Baca Juga: Jangan Salah Sasaran, Ini Kriteria Penerima BLT Dana Desa 2023

Berikut langkah-langkah mengecek apakah TV Sudah Digital atau Masih Analog yang telah Jurnalaceh.com rangkum dari berbagai sumber:

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x