4 Kuliner Malam di Solo, Sekali Gigit Bakal Bikin Nagih

- 19 Februari 2023, 21:03 WIB
Harjo Bestik/Instagram/@harjobestik
Harjo Bestik/Instagram/@harjobestik /

JURNALACEH.COM- Jalan-jalan ke Solo gak lengkap rasanya kalau tak mencicipi kuliner yang ada di sana. Karena, berwisata kuliner menjadi hal yang wajib untuk dilakukan saat jalan-jalan.

Apalagi di Solo banyak sekali makanan khas yang bisa dinikmati, terutama kuliner malamnya. Kuliner malam Solo memang gak ada tandingannya, memiliki cita rasa istimewa bagi penikmatnya.

Perut yang kelaparan akan terobati saat menemukan sensasi rasa yang pas di lidah dengan berbagai macam pilihan makanan yang ada di Solo.

Baca Juga: 7 Kuliner Malam Blok M Paling Lezat dan Laris Manis, Harganya Murah Banget, Aroma dan Rasanya Bikin Nagih

Bingung mau makan dimana saat berada di Solo? Berikut JurnalAceh.com akan memberikan  daftar rekomendasi tempat wisata kuliner malam di Solo yang terkenal memiliki cita rasa lezat.

1. Nasi Liwet

Nasi Liwet merupakan ikon kuliner di Solo yang begitu terkenal oleh masyarakat Solo dan juga wisatawan. Belum ke Solo namanya kalau belum mencicipi hidangan satu ini.

Nasi Liwet terdiri dari nasi gurih yang diolah memakai air santan, yang disajikan dengan sayur labu siam, dan suwiran daging ayam, serta telur rebus.

Baca Juga: 7 Wisata Kuliner Malam Semarang yang Buka 24 Jam, Aroma dan Rasanya Bikin Nagih, Harganya pun Murah Banget Lho

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x