3 Resep Mie Goreng Jawa yang Lezat dan Cara Membuatnya Simple, Yuk Recook di Rumah!

- 10 April 2023, 16:30 WIB
Mie Goreng Jawa/Instagram/@galeri.masakk
Mie Goreng Jawa/Instagram/@galeri.masakk /

JURNALACEH.COM- Mie Goreng merupakan salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia. Ada banyak varian mie goreng lezat yang dapat dinikmati, terutama Mie Goreng Jawa.

 

Mie Goreng Jawa dapat kamu jadikan sebagai menu makan siangmu bersama keluarga, bahan-bahannya juga mudah ditemukan, dan cara pembuatannya juga simple.

Untuk isian mie goreng Jawa ini juga dapat menyesuaikan seleramu, bisa ditambah sayur-sayuran maupun daging-dagingan.

Baca Juga: 3 Tempat Kuliner Paling Top di Karawang, Banyak Diburu Para Wisatawan Lho!

Apa saja bahan-bahan yang diperlukan? Serta bagaimana proses pembuatannya? Yuk, simak resep mie goreng Jawa di bawah ini yang bisa kamu recook di rumah.

1. Resep Mie Goreng Jawa Pedas

Bagi kamu pecinta pedas, kamu bisa ikuti resep berikut ini, agar selera makanmu bertambah.

Bahan-bahan yang diperlukan:

1. 250 gr mie telur

2. 75 gr daging ayam

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x