Catat! 1 Resep Adonan Ini Bisa Jadi 2 Kue Kering, Cocok Banget untuk Hidangan Lebaran

- 18 April 2023, 20:48 WIB
Butter Cookies/ Instagram/ @yulichia88
Butter Cookies/ Instagram/ @yulichia88 /

JURNALACEH.COM - Tidak disangka lebaran menghitung hari, bagaimana persiapan menyambut lebaran tahun ini? Sudahkah menyediakan hidangan untuk lebaran?

Nah, jika belum, ada kabar gembira ni bagi kamu yang masih bingung mau bikin cemilan apa untuk lebaran, kali ini JurnalAceh.com akan membagikan 2 resep kue kering sekaligus untuk kamu.

Baca Juga: 5 Kuliner Khas Daerah Pontianak yang Wajib Dicoba, Cara Tepat Memanjakan Lidah Anda

Menariknya, kamu bisa membuat ketiga resep kue kering tersebut dengan menggunakan satu adonan lho, Sangat praktis dan cara bikinnya gampang bangat.

Dari pada kamu penasaran, yuk langsung saja perhatikan bahan dan cara membuat kue dibawah ini:

1. Kue Semprit Susu

Kue Semprit merupakan salah satu kue kering yang sangat digemari di Indonesia, pasalnya kue ini sangat mudah dibuat dan rasanya lezat.

Yuk simak apa saja bahannya dan bagaimana proses menbuatnya:

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x