Yuk Cobain! 4 Kuliner Malam Legendaris di Salatiga yang Enak dan Masih Populer Saat ini

- 20 Mei 2023, 20:23 WIB
Angkringan Pelataran Senjoyo/IG/@pelataransenjoyo
Angkringan Pelataran Senjoyo/IG/@pelataransenjoyo /

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kuliner di Surabaya, Rasanya Bikin Nagih

3. Gecok Kambing Bu Pud

Kuliner malam di Salatiga yang terkenal yang wajib kamu cobain yaitu Gecok Kambing Bu Pud. Kuliner Gecok Kambing ini dibuat dari daging kambing yang memiliki kuahnya yang gurih sebab di padukan dengan kelapa sangrai. Untuk satu porsinya harganya cukup terjangkau mulai dari Rp 20 ribu.

Untuk lokasinya berada di Jl. Imam Bonjol, Kecandran, Sidomukti, Sraten Dua, Gedangan, Kec. Tuntang, Kota Salatiga, Jawa Tengah. Untuk jam operasional buka setiap harinya pukul 08.00-21.30 WIB.

4. Ronde Sekoteng Jago

Kuliner malam di Salatiga selanjutnya yang wajib kamu cobain yaitu Ronde Sekoteng Jago. Kuliner yang satu ini merupakan wedang ronde sekoteng yang hangat. Untuk seporsinya berisi ronde, kacang tanah, kolang-kaling, rumput laut, manisan kulit jeruk, serta agar-agar. Ronde Sekoteng Jago ini juga menyajikan wedang kacang dan angsle yang bisa kamu cobain. Ada juga menu tambahannya seperti kue leker, dan rangin.

Lokasinya berada di Jalan Jenderal Sudirman Nomor 9, Kutowinangun Kidul, Kec. Tingkir, Kota Salatiga, Jawa Tengah. Untuk jam operasionalnya buka setiap hari pukul 13.00-21.00 WIB***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

 

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah