Ini Dia Contoh Teks Pembawa Acara, MC Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 di Masjid

- 28 September 2023, 08:51 WIB
Ilustrasi contoh pidato Maulid Nabi pendek untuk semua kalangan/freepik
Ilustrasi contoh pidato Maulid Nabi pendek untuk semua kalangan/freepik /

4. Pidato sambutan

5. Acara utama

6. Doa dan penutup

Saudara sekalian, yang dimuliakan oleh Allah SWT, untuk mempersingkat waktu, mari kita mulai acaranya hari ini.

- Acara pembukaan pertama.

- Mari kita buka acara  hari ini  dengan membaca Basmalah! (Bismillahirohmanirohim).

- Melanjutkan acara kedua, membaca ayat suci Alquran yang dibacakan oleh saudara (...). Kepada-nya kita persilahkan dengan tempat dan waktu, dengan segala hormat.

- Acara selanjutnya adalah pembacaan shalawat oleh (...). Kepadanya kita persilhakan dengan segala hormat.

Baca Juga: Tradisi Unik dan Menarik Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 di Aceh

- Melanjutkan acara keempat yaitu kata-kata sambutan kepada (...) dipersilahkan tempat dan waktu dengan segala hormat.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah